Kahn Berharap Ballon d'Or Tak Jatuh ke Messi atau Ronaldo
Editor Bolanet | 4 November 2014 10:42
Menurut Kahn, trofi pemain terbaik dunia itu sudah terlalu sering diperebutkan di antara dua pemain bintang Real Madrid dan tersebut.
Dalam beberapa tahun terakhir, Ballon d'Or sudah seperti pertarungan pribadi antara Messi dan Cristiano. Ini waktunya para pemilih menggunakan suara mereka pada pemain lainnya, tutur Kahn pada AS.
Sebagai kiper, saya berharap trofi tersebut akan dimenangkan oleh seorang kiper. Banyak orang bicara tentang Neuer. Anda bisa memilihnya, karena ia bukan seorang kiper biasa. Ia bisa menjadi seorang pemain belakang dan itulah kelebihan yang ia miliki, pungkasnya. [initial]
(as/rer)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Galeri: Persiapan Juventus Tantang Olympiakos
Open Play 3 November 2014, 22:59 -
Isco Ingin Borong Banyak Trofi Bersama Madrid
Liga Champions 3 November 2014, 22:56 -
Galeri: Persiapan Real Madrid Ladeni Liverpool
Open Play 3 November 2014, 22:16 -
Isco: Liverpool Laga Yang Penting
Liga Champions 3 November 2014, 21:36 -
Galeri: Persiapan Arsenal Hadapi Anderlecht
Open Play 3 November 2014, 21:30
LATEST UPDATE
-
Bintang Muda RB Leipzig Ini Masuk Daftar Belanja Manchester United
Liga Inggris 22 Maret 2025, 17:58 -
Syukurlah Fans MU! Cedera Ayden Heaven Tidak Parah dan Segera Latihan Lagi!
Liga Inggris 22 Maret 2025, 17:50 -
Jomplangnya Perbandingan Nilai Pasar Skuad Timnas Indonesia dan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 16:05 -
Hasil dan Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Piala Dunia 22 Maret 2025, 15:10
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39