Kahn Beber Alasan Mengapa Tak Ingin Bermain di Real Madrid
Editor Bolanet | 26 November 2015 10:00
Kahn sendiri disebut-sebut sebagai salah satu kiper terbaik di dunia yang pernah ada. Bersama timnas Jerman dan juga Bayern Munchen, Kahn telah banyak merasakan kesuksesan.
Nah, Kahn sendiri semasa masih aktif bermain pernah diberi pertanyaan oleh media Spanyol tentang adakah keinginan bermain untuk Real Madrid. Kala itu, Kahn menjawab tidak.
Dan baru-baru ini Kahn mengungkapkan alasan mengapa dirinya mengatakan tidak waktu itu. Saya ingat diberi pertanyaan oleh media Spanyol, apakah saya bisa membayangkan bermain untuk Real Madrid, dan saya menjawab: Tidak, ujarnya.
Mengapa? Karena saya telah bermain untuk klub terbaik di dunia. Yang saya maksudkan adalah Bayern Munchen, tandasnya.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Pique Bek Tertajam Keempat di Liga Champions
Liga Champions 25 November 2015, 22:54 -
Marcello Lippi Masuk Daftar Pengganti Benitez
Liga Spanyol 25 November 2015, 21:17 -
Carlos: Kemenangan Barca di El Clasico Tak Berarti Tim Terbaik
Liga Spanyol 25 November 2015, 20:38 -
Berkonflik Dengan Benitez, Juve Siap Pinjam Isco
Liga Spanyol 25 November 2015, 20:32 -
Keylor Navas Minta Pemain Real Madrid Move On
Liga Spanyol 25 November 2015, 16:23
LATEST UPDATE
-
Ancaman Bola Mati untuk Timnas Indonesia: Tutup Celah, Tutup Peluang Lawan
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:59 -
Garuda Terluka, tapi Belum Tumbang: Target 3 Poin di Laga Berikutnya
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:52 -
Calvin Verdonk vs Dean James: Siapa Penguasa Sisi Kiri Garuda?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:42 -
Sinyal Rotasi di Bawah Mistar: Emil Audero Debut Lawan Bahrain?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:33 -
Tiga Serangkai Bahrain: Ancaman buat Timnas Indonesia di Gelora Bung Karno
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:21 -
Jadwal Final Swiss Open 2025: Asa Merah Putih di Pundak Fikri/Daniel
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 08:58 -
Prediksi Jerman vs Italia 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:17 -
Prediksi Portugal vs Denmark 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:15 -
Prediksi Prancis vs Kroasia 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:13
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39