Juventus Sudah tak Sabar Kalahkan Atletico
Gia Yuda Pradana | 10 Maret 2019 09:56
Bola.net - - Juventus akan menjamu Atletico Madrid pada leg kedua babak 16 besar Liga Champions 2018/19, Rabu (13/3). Juventus sudah memanaskan mesin dengan kemenangan kandang 4-1 atas Udinese di Serie A.
Kiper Juventus Wojciech Szczesny mengaku sudah tidak sabar ingin segera menghadapi Atletico dan menang.
Pada leg pertama di kota Madrid, Juventus tumbang 0-2. Juventus pun dihadapkan pada jalan yang sangat terjal jika ingin lolos ke perempat final. Namun Szczesny percaya bahwa peluang itu tetap ada.
"Kami berada dalam bentuk yang bagus, dan sudah tak sabar untuk memainkan dan memenangi pertandingan Liga Champions yang hebat ini," kata Szczesny.
Scroll terus ke bawah.
Terinspirasi Ajax dan Manchester United
"Kami berada dalam bentuk yang bagus, dan sudah tak sabar untuk memainkan dan memenangi pertandingan Liga Champions yang hebat ini," kata Szczesny, seperti dikutip Football Italia.
"Kami melakukan banyak kesalahan di Madrid. Penting bagi kami untuk menyerang dan bertahan lebih baik. Memang terdengar mudah, tapi sebenarnya tak sesederhana itu."
"Kami percaya diri, karena kami berada dalam kondisi fisik yang bagus. Saya rasa hasil-hasil Liga Champions minggu lalu juga menunjukkan bahwa ini semua belum berakhir."
"Ajax kalah di kandang, tapi bisa menyingkirkan Real Madrid, begitu pula Manchester United dengan Paris Saint-Germain, jadi kenapa kami tak boleh percaya kalau kami bisa melakukannya?"
Berita Video
Berita video gol-gol unik yang tercipta di Piala Presiden 2019. Gol siapa sajakah itu?
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Terungkap, Andreas Christensen Ternyata Nyaris Gabung Juventus
Liga Inggris 9 Maret 2019, 23:20 -
Cetak Dua Gol, Moise Kean Ingin Lebih Tajam Bagi Juventus
Liga Italia 9 Maret 2019, 20:40 -
Tatap Atletico Madrid, Massimiliano Allegri Tuntut Juventus Berbenah
Liga Champions 9 Maret 2019, 20:20 -
Ini Yang Harus Dilakukan Rashford Untuk Jadi Striker Kelas Dunia
Liga Inggris 9 Maret 2019, 20:00 -
Nedved Bantah Hubungan Buruk Juve dengan Allegri
Liga Italia 9 Maret 2019, 09:43
LATEST UPDATE
-
Mees Hilgers dan SUGBK: Pertemuan yang kembali Tertunda
Tim Nasional 23 Maret 2025, 15:30 -
Alarm di Lini Pertahanan: Mees Hilgers Cedera, Siapa Penggantinya?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 14:59 -
Mimpi Buruk Sydney, Dendam Riffa, Duel Penentu Nasib di SUGBK
Tim Nasional 23 Maret 2025, 13:59 -
Italia di Ujung Tanduk: Gli Azzurri Terancam Tenggelam di Dortmund
Piala Eropa 23 Maret 2025, 13:21 -
Portugal Mencoba Menghidupkan Bara Semangat dari Abu Kekalahan
Piala Eropa 23 Maret 2025, 13:03 -
Jadwal Siaran Langsung Formula 1 China 2025 di Vidio, 21-23 Maret 2025
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21 -
Link Live Streaming Formula 1 2025, Jangan Lupa Dukung Pembalap Jagoanmu!
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21 -
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21
-
Jadwal Lengkap Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:20
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39