Juventus Menang dan Lolos Sebagai Juara Grup, Warganet: Gak Usah Bangga Bos!
Yaumil Azis | 9 Desember 2021 03:34
Bola.net - Juventus menutup kiprahnya di Grup H Liga Champions dengan status pemimpin klasemen. Keberhasilan itu didapatkan usai mengalahkan Malmo FF di Allianz Stadium, Kamis (9/12/2021) dini hari dengan skor tipis 1-0.
Gol tunggal Bianconeri dicetak oleh penyerang berumur 21 tahun, Moise Kean. Pemain yang direkrut dari PSG tersebut mencetak gol melalui sundulan dengan memanfaatkan asis dari Federico Bernardeschi.
Sayang, kemenangan ini tidak memuaskan semua warganet di media sosial. Mereka menyayangkan lini depan Juventus yang gagal memproduksi banyak gol ketika peluang emas bertebaran di pertahanan Malmo. Berikut rangkumannya.
Scroll ke bawah untuk membaca informasi selengkapnya.
Lebih Antusias Kalau Runner-up
Gak Usah Bangga, Bos
Gak Nyangka
Mengharapkan Juventus Beruntung
Allegri Ya Gini Emang
Gak Ada Perlawanan
Terima Kasih Chelsea
Lebih Antusias kalau Runner-up
Batal Ketemu Bayern Munchen
Namanya Juga Juve
Sumpah Gak Ngerti
Semoga Lancar
Gendong Serie A
Mainnya Enggak Banget
Sial Sih Kalau Sampai Kejadian
(Twitter)
Baca Juga:
- Man of the Match Juventus vs Malmo FF: Moise Kean
- Hasil Pertandingan Juventus vs Malmo FF: Skor 1-0
- Lionel Messi, Cristiano Ronaldo, dan Deretan Top Skorer pada Fase Grup Liga Champions
- Chelsea Ternyata Belum Ajukan Tawaran untuk Bintang Juventus Ini
- Tanpa Menyebut Juventus, Allegri Sebut Lima Tim yang Berpeluang Juara Liga Champions
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Chelsea Ternyata Belum Ajukan Tawaran untuk Bintang Juventus Ini
Liga Inggris 8 Desember 2021, 18:45 -
Dybala dan Cuadrado Kembalikan Juventus ke Jalur Kemenangan
Galeri 8 Desember 2021, 15:37 -
Data dan Fakta Liga Champions: Juventus vs Malmo FF
Liga Champions 8 Desember 2021, 12:01
LATEST UPDATE
-
Celah di Dua Kubu: Indonesia Tanpa Hilgers, Bahrain Kehilangan Bek Kanan
Tim Nasional 23 Maret 2025, 16:29 -
Hasil Lengkap dan Klasemen Pembalap Formula 1 2025
Otomotif 23 Maret 2025, 15:53 -
Update Klasemen Pembalap Formula 1 2025
Otomotif 23 Maret 2025, 15:52 -
Klasemen Sementara Formula 1 2025 Usai Seri China di Shanghai Park
Otomotif 23 Maret 2025, 15:51 -
Mees Hilgers dan SUGBK: Pertemuan yang kembali Tertunda
Tim Nasional 23 Maret 2025, 15:30
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39