Juve Siapkan 9,5 Juta Euro Untuk Vidic
Editor Bolanet | 11 Oktober 2013 19:23
Sepanjang musim ini, beberapa kali bek Juve melakukan kesalahan-kesalahan mendasar yang berakibat cukup fatal. Yang paling terlihat tentu adalah dua kesalahan yang berakibat dua gol dalam ajang Liga Champions lalu.
Salah satu nama yang diincar Juve untuk menambah rapat pertahanan mereka adalah Nemanja Vidic. Awalnya Juve disebut akan menunggu kontrak Vidic berakhir untuk merayunya.
Akan tetapi, The Sun menulis berita bahwa Juve sudah menyiapkan dana sebesar 9,5 juta euro agar United bersedia melepas pemain asal Serbia itu. Juve yakin Manchester United mau melepas Vidic karena kontraknya akan berakhir pada Juni mendatang.
Juve memiliki kedekatan dengan agen Vidic Silvano Martina yang juga merupakan agen Gianluigi Buffon. (foti/hsw)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Tevez Terang-terangan Ajak Vidic Gabung Juventus
Liga Italia 10 Oktober 2013, 22:34 -
Agnelli: Juventus Bisa Saja Jual Pogba
Liga Italia 10 Oktober 2013, 20:47 -
Juventus Ingin Curi Januzaj Seperti Pogba
Liga Champions 10 Oktober 2013, 17:54 -
Juve Masih Gantung Kontrak Pirlo
Liga Italia 10 Oktober 2013, 16:05 -
Lippi Optimis Juventus Bakal Repotkan Real Madrid
Liga Champions 10 Oktober 2013, 04:37
LATEST UPDATE
-
Julian Alvarez Geram dengan Kontroversi Penalti di Liga Champions
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 01:32 -
Jaap Stam Yakin Jeremie Frimpong Cocok untuk Manchester United
Liga Inggris 23 Maret 2025, 01:02 -
Franck Ribery Ungkap Hampir Kehilangan Kaki Setelah Pensiun
Liga Eropa Lain 23 Maret 2025, 00:32 -
Arsenal Tak Punya Alasan Gagal Juara Jika Datangkan Pemain Ini
Liga Inggris 23 Maret 2025, 00:01 -
Patrick Kluivert Tak Punya Pilihan, Timnas Indonesia Harus Kalahkan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:16 -
Media Belanda Ikut Analisis Peluang Timnas Indonesia ke Piala Dunia 2026
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:02 -
Hadapi Bahrain, Rizky Ridho Disebut Cocok Kembali Berduet dengan Jay Idzes
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:55 -
Rekor Pertemuan Timnas Indonesia vs Bahrain: Saatnya Garuda Bangkit!
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:34 -
Belajar dari Kekalahan, Ini Solusi Pertahanan Timnas Indonesia vs Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:19
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39