Juve Kalahkan City, Allegri Puas
Editor Bolanet | 26 November 2015 07:19
Kemenangan Juve ditentukan lewat gol tunggal Mario Mandzukic. Allegri senang karena Juve bukan saja memastikan diri lolos dan merebut puncak klasemen, tapi mereka juga mencatatkan clean sheet.
Saya sangat bahagia dengan penampilan kami. Para pemain bekerja dengan baik, tak pernah mudah untuk lolos dengan satu pertandingan tersisa. Meraih clean sheet juga merupakan elemen penting. Juve pantas dipuji karena sudah tampil bagus melawan tim hebat seperti Manchester City, terang Allegri kepada Mediaset Premium.
Allegri menambahkan bahwa Juve tidak boleh cepat puas dengan kemenangan mereka. Juve harus terus berkembang menjadi lebih baik dan bisa tampil konsisten.
Kami harus bisa lebih bagus lagi. Kami harus menunjukkan perkembangan konsisten dan belajar menghadapi berbagai momen dalam pertandingan. Skuat kami masih muda dan belum berpengalaman. Kami harus bisa membiasakan diri untuk menang lagi. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Pellegrini: Juventus Punya Kualitas
Liga Champions 25 November 2015, 22:01 -
Pellegrini Berharap City Tak Bertemu Barcelona Lagi
Liga Champions 25 November 2015, 21:30 -
Pellegrini: Kalahkan Juventus Penting Bagi Masa Depan City
Liga Champions 25 November 2015, 20:35 -
Berkonflik Dengan Benitez, Juve Siap Pinjam Isco
Liga Spanyol 25 November 2015, 20:32 -
Buffon: Aguero Seperti Ronaldo-nya Manchester City
Liga Champions 25 November 2015, 13:16
LATEST UPDATE
-
Perkiraan Susunan Pemain Juventus Andai Jadi Dilatih Roberto Mancini
Liga Italia 23 Maret 2025, 06:30 -
Marcus Rashford Harus Kembali ke Manchester United
Liga Inggris 23 Maret 2025, 06:02 -
Phil Foden di Bawah Tekanan: Kesulitan di Klub, Main Buruk di Timnas Inggris
Piala Dunia 23 Maret 2025, 06:00 -
Sebut Inggris Bermain karena Takut Gagal, Thomas Tuchel Dituding Naif!
Piala Eropa 23 Maret 2025, 05:45 -
Franck Ribery Masih Merasa Ballon d'Or 2013 Miliknya
Liga Champions 23 Maret 2025, 05:32 -
Arsenal Bersiap Jual Tujuh Pemain untuk Perkuat Tim di Musim Depan
Liga Inggris 23 Maret 2025, 05:15 -
Cristiano Ronaldo Tak Masalah Rasmus Hojlund Tiru Selebrasinya
Piala Eropa 23 Maret 2025, 05:02
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39