Juan Mata: Liga Champions Penting Bagi MU
Editor Bolanet | 17 Agustus 2015 16:58
Setelah satu musim absen dari dari Liga Champions, musim ini Manchester United akan kembali berkiprah di kompetisi kasta tertinggi antar klub di Eropa tersebut. Hal ini yang kemudian membuat Mata begitu antusias menyambutnya.
Dua kata ini kami dengar dimana-mana pada hari ini, baik di Old Trafford dan di Carrington adalah Liga Championas. Kami sangat ingin bermain lagi, dan seperti yang kita tahu, babak play off akan berlangsung di sini, buka Mata dalam website pribadinya.
Kami tidak ingin terlalu terobsesi dengan itu tapi benar bahwa masuk ke babak penyisihan grup adalah sangat penting untuk semua orang. Sejak awal pramusim kami bersiap-siap untuk saat ini, imbuh gelandang asal Spanyol ini.
Di babak play off Manchester United akan lebih dulu menjamu lawan mereka asal Belgia, Club Brugge tengah pekan ini (19/8). Selanjutnya mereka akan gantian bertandang ke kandang sang lawan satu pekan kemudian (25/8). [initial]
Baca Juga
- Prediksi Manchester United vs Club Brugge 19 Agustus 2015
- Data dan Fakta Liga Champions: Manchester United vs Club Brugge
- Dua Laga Hanya Menang 1-0, Carrick Tetap Woles
- MU Siapkan 56 Juta Pounds untuk Muller
- LvG: Manchester United Masih Sering Kehilangan Bola
- Carrick: MU Incar Kemenangan Atas Club Brugge
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Mou: Juara Liga Champions Sulit Dipertahankan
Liga Champions 16 Agustus 2015, 17:18 -
El Shaarawy Sama Sekali Tak Berat Tinggalkan Milan
Liga Eropa Lain 16 Agustus 2015, 04:39 -
Ikuti Jejak Sang Ayah di Barca, Milan Angkat Trofi Liga Champions
Open Play 14 Agustus 2015, 16:11 -
Dominan, Messi Favorit Absolut Pemain Terbaik UEFA
Liga Spanyol 14 Agustus 2015, 09:18 -
Enrique: Seluruh Eropa Ingin Kalahkan Barca
Liga Spanyol 14 Agustus 2015, 07:52
LATEST UPDATE
-
Optimisme Timnas Bahrain Curi Poin di Jakarta
Tim Nasional 22 Maret 2025, 11:46 -
Krisis Bek Melanda Bahrain Jelang Lawan Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 11:15 -
Hasil Lengkap dan Klasemen Pembalap Formula 1 2025
Otomotif 22 Maret 2025, 10:51 -
Update Klasemen Pembalap Formula 1 2025
Otomotif 22 Maret 2025, 10:49
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39