Jovetic Yakin Inter Bisa Kembali ke Liga Champions
Editor Bolanet | 21 Agustus 2015 06:43
Saya rasa kami bisa finish di tempat ketiga. Memang banyak klub yang bagus di liga, tapi kami adalah tim yang kuat, beber Jovetic yang baru saja datang dari Manchester City di jendela transfer musim ini kepada Goal.
Musim lalu, pasukan Roberto Mancini tersebut hanya mampu finish di peringkat 8 klasemen akhir. Meski menempatkan Mauro Icardi sebagai pencetak gol terbanyak bersanding dengan penyerang Helas Verona, Luca Toni, dengan 22 gol, namun Nerrazuri tetap tidak mampu menunjukkan hasil yang lebih baik dari sebelumnya.
Lebih lanjut, mantan pemain Fiorentina itu mengaku jika selalu ada tekanan di setiap klub tempatnya bermain. Selalu ada tekanan dalam sepakbola. Saya merasakan hal itu di mana saya bermain, yang saya lakukan adalah fokus untuk bermain yang terbaik, imbuh Jovetic.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Schweinsteiger Sebut Gol Fellaini Sangat Penting Bagi MU
Liga Inggris 20 Agustus 2015, 10:40 -
Luke Shaw Berambisi Tampil di Putaran Final Liga Champions
Liga Champions 20 Agustus 2015, 09:39 -
UEFA Akan Beri Badge Kehormatan Kepada Barcelona
Liga Champions 20 Agustus 2015, 07:28 -
Hadirkan La Decima, Harusnya Madrid Pertahankan Ancelotti
Liga Spanyol 19 Agustus 2015, 17:56 -
Lazio Clean Sheet, Lulic Nilai Positif
Liga Champions 19 Agustus 2015, 15:54
LATEST UPDATE
-
Belajar dari Kekalahan, Ini Solusi Pertahanan Timnas Indonesia vs Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:19 -
3 Pemain Bahrain yang Bisa Jadi Mimpi Buruk Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:06 -
Pujian Setinggi Langit Bos Inggris untuk Myles Lewis-Skelly
Piala Dunia 22 Maret 2025, 21:16 -
Cedera Tidak Parah, Alisson Becker Siap Perkuat Liverpool Setelah Jeda
Liga Inggris 22 Maret 2025, 21:00 -
Diincar MU, Striker Eintracht Frankfurt Itu Siap Pindah Klub
Liga Inggris 22 Maret 2025, 20:28 -
Lupakan Australia, Timnas Indonesia Fokus Hadapi Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 19:57
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39