Jones Masih Belum Bisa Bela Manchester United
Rero Rivaldi | 22 November 2017 09:50
Bola.net - - Manajer Manchester United, Jose Mourinho, mengkonfirmasi Phil Jones akan absen di pertandingan Liga Champions melawan Basel tengah pekan ini dan juga duel akhir pekan melawan Brighton.
Sang bek tengah absen ketika timnya menang 4-1 atas Newcastle pekan lalu usai sebelumnya mengalami cedera paha di timnas Inggris, dan Mourinho sempat mengkritik manajer Gareth Southgate karena membiarkan pemainnya turun di uji coba melawan Jerman.
Jones absen berlatih sebelum United terbang ke Swiss dan Mourinho memperkirakan sang bek akan absen di St Jakob Park dan juga tak bermain melawan tim asuhan Chris Houghton di hari Sabtu.
Bos United mengatakan pada Goal International bahwa Jones mengalami cedera yang cukup parah untuk membuatnya absen.
Ia juga mengungkap bahwa Bailly, yang juga absen di sesi latihan terakhir United, akan absen di laga melawan Basel, namun punya kans turun menghadapi Brighton.
United sendiri saat ini tengah mengumpulkan 12 angka dari empat pertandingan yang sudah mereka mainkan di Eropa musim ini.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Barca Melawat ke Turin untuk Cari Tiga Poin
Liga Champions 21 November 2017, 23:35 -
Lampard Menatap Era Emas Klub Inggris di Liga Champions
Liga Champions 21 November 2017, 19:02 -
Data dan Fakta Liga Champions: Juventus vs Barcelona
Liga Champions 21 November 2017, 16:02 -
Prediksi Juventus vs Barcelona 23 November 2017
Liga Champions 21 November 2017, 16:01 -
Data dan Fakta Liga Champions: Anderlecht vs Bayern Munchen
Liga Champions 21 November 2017, 15:19
LATEST UPDATE
-
Prediksi Jerman vs Italia 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:17 -
Prediksi Portugal vs Denmark 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:15 -
Prediksi Prancis vs Kroasia 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:13 -
Prediksi Spanyol vs Belanda 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:11 -
Timnas Inggris Terlalu Bergantung pada Jude Bellingham?!
Piala Dunia 23 Maret 2025, 08:00 -
Jordan Henderson dan Perjalanan 700 Kilometer untuk Tonton Final Euro 2024
Piala Eropa 23 Maret 2025, 07:45 -
Cristiano Ronaldo Tanggapi Selebrasi 'Siu' Rasmus Hojlund: Bukan Masalah
Piala Eropa 23 Maret 2025, 07:30 -
Barcelona Fokus Rekrut Striker Baru, Luis Diaz Jadi Target Utama
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 07:15 -
Chelsea Siapkan Lima Wonderkid untuk Masa Depan Klub
Liga Inggris 23 Maret 2025, 07:02
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39