Jika Saja Tak Cedera, Reus Kini Sudah Gabung Arsenal
Editor Bolanet | 31 Juli 2014 13:29
Deal sudah hampir terwujud setelah kesepakatan harga 35 juta Euro dicapai oleh kedua klub. Namun cedera ligamen engkel yang cukup parah menghantam Reus pada bulan Juni, membuat deal transfer tersebut berantakan.
Cedera tersebut didapat Reus saat membela Jerman dalam laga uji coba jelang Piala Dunia 2014. Akibat cedera itu, pemain 25 tahun tersebut juga terpaksa absen dari skuat Der Panzer yang keluar sebagai juara dunia di Brasil.
Karena transfer Reus urung terlaksana, pihak The Gunners pun akhirnya membidik sasaran lain. Incaran yang berhasil digaet akhirnya adalah striker Barcelona, Alexis Sanchez.
Kini Reus tengah dikaitkan dengan rumor menuju klub Premier League lainnya, Manchester United. (mtr/mri)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Meraba Kandidat Kapten Arsenal Musim Depan
Editorial 30 Juli 2014, 15:16 -
Arsenal Buntu, Bayern Siap Serobot Khedira
Liga Champions 30 Juli 2014, 09:32 -
Video: Chambers Jadi Korban Ospek di Arsenal
Open Play 30 Juli 2014, 09:02 -
Hendak Berlabuh ke Arsenal, Ospina Menangis
Open Play 30 Juli 2014, 08:02 -
Southampton Tak Mau Lepas Dua Bintang Tersisa
Liga Inggris 30 Juli 2014, 00:39
LATEST UPDATE
-
Link Live Streaming Uruguay vs Argentina - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 22 Maret 2025, 03:30 -
Uji Coba Lawan Afghanistan, Thailand Menang Mudah
Asia 21 Maret 2025, 23:58 -
Bocoran Eks Striker MU: Sir Alex Ferguson Kembali Melatih Akhir Pekan ini!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 23:55 -
Thomas Tuchel Coret 3 Pemain Jelang Laga Inggris vs Albania, Siapa Saja?
Piala Eropa 21 Maret 2025, 23:04 -
5 Pemain Timnas Indonesia yang Bisa Meledak Saat Menghadapi Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 22:01 -
Manchester United Lagi Proses Transfer Striker Tajam Ligue 1 Ini
Liga Inggris 21 Maret 2025, 21:52
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39