Jese: Schalke Dulu, Barcelona Kemudian
Editor Bolanet | 17 Maret 2014 21:46
- Pemain muda Real Madrid, Jese Rodriguez menegaskan bahwa timnya tetap akan fokus menghadapi di leg kedua babak 16 besar Liga Champions.
Berbicara saat konferensi pers jelang pertandingan, Jese mengakui bahwa Los Blancos saat ini sangat fokus di laga demi laga yang mereka lalui. Karena itu, Jese mengatakan timnya fokus melawan Schalke yang telah menanti di tengah pekan walaupun di akhir pekan nanti akan bertemu Barcelona.
Kami melakukan pendekatan pertandingan seperti yang biasa kami lakukan. Mentalitas kami adalah untuk menang dan fokus. Kami hanya berpikir tentang Schalke, ini adalah yang penting saat ini dan mengunci tiket lolos, ujarnya.
Kami telah membaik dalam menyerang dan bertahan. Kami kebobolan beberapa gol dan mencetak banyak gol, tandasnya.
Setelah lawan Schalke di leg kedua Liga Champions tengah pekan ini, Real Madrid akan menghadapi seteru abadi mereka Barcelona FC di laga yang bertajuk el clasico akhir pekan ini.[initial]
(rm/dzi)
Berbicara saat konferensi pers jelang pertandingan, Jese mengakui bahwa Los Blancos saat ini sangat fokus di laga demi laga yang mereka lalui. Karena itu, Jese mengatakan timnya fokus melawan Schalke yang telah menanti di tengah pekan walaupun di akhir pekan nanti akan bertemu Barcelona.
Kami melakukan pendekatan pertandingan seperti yang biasa kami lakukan. Mentalitas kami adalah untuk menang dan fokus. Kami hanya berpikir tentang Schalke, ini adalah yang penting saat ini dan mengunci tiket lolos, ujarnya.
Kami telah membaik dalam menyerang dan bertahan. Kami kebobolan beberapa gol dan mencetak banyak gol, tandasnya.
Setelah lawan Schalke di leg kedua Liga Champions tengah pekan ini, Real Madrid akan menghadapi seteru abadi mereka Barcelona FC di laga yang bertajuk el clasico akhir pekan ini.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Varane Berharap Benzema Fit di El Clasico
Liga Spanyol 16 Maret 2014, 21:55 -
Selalu Difavoritkan Juara, Simeone Gerah
Liga Spanyol 16 Maret 2014, 21:25 -
Pepe Dibela Istri Korban Tekel Brutalnya
Liga Spanyol 16 Maret 2014, 20:16 -
Lopez Hormati Casillas, Tak Sabar Jalani El Clasico
Liga Spanyol 16 Maret 2014, 19:43 -
Ancelotti Akui Malaga Beri Banyak Tekanan ke Madrid
Liga Spanyol 16 Maret 2014, 12:33
LATEST UPDATE
-
Masa Depan Son Heung-min di Tottenham: Saatnya Pikirkan Regenerasi?
Liga Inggris 20 Maret 2025, 12:15 -
Kisah Sedih Phil Jones: Pesan Perpisahan di Grup WhatsApp MU Dicuekin
Liga Inggris 20 Maret 2025, 11:56 -
Dari La Masia ke London: Perjalanan Marc Cucurella dan Masa Depannya
Liga Inggris 20 Maret 2025, 11:45 -
Der Panzer Menggedor Gerbang San Siro
Piala Eropa 20 Maret 2025, 11:36 -
Portugal Bersiap Meruntuhkan Tembok Denmark
Piala Eropa 20 Maret 2025, 11:27
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39 -
5 Target Alternatif untuk Man Utd Setelah Gagal Rekrut Geovany Quenda
Editorial 19 Maret 2025, 12:40