Jese Dipastikan Cedera Enam Bulan!
Editor Bolanet | 19 Maret 2014 06:10
Jese dilanggar bek Schalke saat pertandingan baru memasuki menit ketiga. Jese sendiri baru ditarik keluar pada menit kedelapan dan digantikan oleh Gareth Bale.
Yang paling dikhawatirkan Madrid akhirnya terjadi. Jese memang mengalami cedera Anterior Cruciate Ligament (ACL). Kepastian itu didapat setelah Jese diperiksa di Klinik Sanitas.
Pernyataan madrid berbunyi: Setelah menjalani tes scan di Sanitas, Jese Rodriguez didiagnosa mengalami cedera ACL yang robek total.
Hal yang sama diungkapkan agen Jese Ginez Carvajal malah memberikan berita yang lebih mengkhawatirkan. Carvajal mengatakan bahwa Jese sudah dipastikan bakal absen paling tidak hingga September mendatang. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Diincar Klub Top Eropa, Vidal Akui Betah di Juventus
Liga Italia 18 Maret 2014, 22:08 -
'Menangi El Clasico, Madrid Bisa Tendang Barca Dari Jalur Juara'
Liga Spanyol 18 Maret 2014, 20:57 -
Pedro Masih Ingat Gol Pertamanya di Bernabeu
Liga Spanyol 18 Maret 2014, 20:50 -
Messi Berpeluang Cetak Rekor di Bernabeu
Liga Spanyol 18 Maret 2014, 20:36 -
Pedro: Barca Jagonya Laga Besar
Liga Spanyol 18 Maret 2014, 19:39
LATEST UPDATE
-
Hasil Inggris vs Latvia: Skor 3-0
Piala Eropa 25 Maret 2025, 06:21 -
Igor Tudor Pimpin Latihan Perdana Juventus Usai Gantikan Motta
Liga Italia 25 Maret 2025, 06:15 -
Latihan Terakhir Thiago Motta di Juventus Disebut Aneh
Liga Italia 25 Maret 2025, 06:06 -
Apa yang Akan Dilakukan Capello Jika Jadi Tudor di Juventus?
Liga Italia 25 Maret 2025, 05:59 -
Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Tim Nasional 25 Maret 2025, 05:54 -
Hasil dan Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Piala Dunia 25 Maret 2025, 05:52
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10 -
Ayah dan Anak yang Bermain untuk Klub yang Sama: Ada Pelatih Timnas Indonesia
Editorial 24 Maret 2025, 11:44 -
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23