Javier Hernandez: Kemenangan Ini Hasil Kerja Keras Madrid
Editor Bolanet | 23 April 2015 07:07
Baginya kemenangan atas Atletico Madrid itu merupakan hasil kerja keras tim. Gol Chicharito sendiri terjadi melalui kombinasi James Rodriguez dan Cristiano Ronaldo.
Saya memang yang mencetak gol, tapi kemenangan ini adalah hasil kerja keras tim. Setiap gol yang saya ciptakan adalah hal besar bagi diri saya. ungkapnya dikutip sportsmole.co.uk.
Bagi striker Meksiko tersebut, kualitas Atletico sangatlah bagus. Dan bila Madrid ingin mempertahankan mahkota Liga Champions, maka mengalahkan Los Colchoneros adalah hal penting.
Atletico adalah lawan yang sangat hebat. Musim lalu mereka tampil di babak final. Untuk kembali menjadi juara Eropa, kami harus mengalahkan mereka. imbuhnya lagi. [initial]
Menuju final Liga Champions 2015
- Allegri: Juventus Siap Hadapi Semua Semifinalis
- Bonucci: Jangan Puas di Semifinal, Juve!
- Chicharito Loloskan Madrid, Rooney Beri Selamat
- Ancelotti Optimis Tatap Semifinal Liga Champions
- Setelah Menunggu 12 Tahun, Buffon Bangga Bisa ke Semifinal
- Jan Oblak Akui Madrid Layak Lolos ke Semifinal UCL
- Jadi Pahlawan Madrid, Ancelotti Beri Selamat Chicharito
- Disingkirkan Madrid, Simeone Menolak Salahkan Kartu Merah
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Messi: Clasico Sangat Menakjubkan!
Liga Spanyol 22 April 2015, 22:53 -
Xabi Alonso Berharap Madrid Masuk Semifinal Liga Champions
Liga Champions 22 April 2015, 20:56 -
Morientas Klaim Ancelotti Ideal Bagi Madrid
Liga Spanyol 22 April 2015, 20:33 -
Kroos Akan Meminta Wasit Tak Memberinya Kartu Kuning
Liga Champions 22 April 2015, 18:14 -
Ada Sihir di Sentuhan Kaki Cristiano Ronaldo
Open Play 22 April 2015, 15:56
LATEST UPDATE
-
Prediksi Formasi Juventus Era Igor Tudor: 3-4-2-1 atau 3-4-1-2?
Liga Italia 24 Maret 2025, 21:58 -
Lepas Christian Eriksen, MU Bakal Kejar Gelandang Newcastle Ini?
Liga Inggris 24 Maret 2025, 21:06 -
Profil Igor Tudor: Kembalinya Sang Mantan ke Juventus
Liga Italia 24 Maret 2025, 20:51 -
Manchester United Hidupkan Minat Pada Bomber Ajax Ini?
Liga Inggris 24 Maret 2025, 20:39
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10 -
Ayah dan Anak yang Bermain untuk Klub yang Sama: Ada Pelatih Timnas Indonesia
Editorial 24 Maret 2025, 11:44 -
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23