Jamu Bayern, Ramsey Optimis Arsenal Bisa Petik Tiga Poin
Editor Bolanet | 19 Oktober 2015 21:03
Saat ini, posisi Arsenal di grup F Liga Champions cukup kritis. Pasalnya mereka sudah kalah dua kali, yakni saat melawan Dinamo Zagreb dan . Jika sampai kalah lagi lawan Bayern pada tengah pekan ini di Emirates Stadium, maka peluang mereka untuk lolos ke 16 besar dipastikan hampir tertutup.
Walau loyo ketika tampil di kompetisi paling elit di Eropa tersebut, namun Ramsey mengaku Arsenal masih memiliki peluang untu bisa merobohkan Bayern. Apalagi, jika rekan-rekannya mampu tampil dengan maksimal.
Mereka (Bayern) adalah sebuah tim yang hebat dengan bermaterikan individu-individu yang hebat. Namun mereka juga bekerja keras ketika tampil sebagai sebuah tim, tutur Ramsey seperti dilansir Soccerway.
Mereka selalu bisa atau hampir tiap tahun mencapai final. Jadi laga ini akan berlangsung sulit. Namun kami lebih dari mampu untuk mendapatkan hasil bagus jika kami tampil seperti yang kami tahu kami mampu, tegasnya. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Benzema Masih Diragukan Turun Lawan PSG
Liga Champions 18 Oktober 2015, 19:51 -
Danilo Siap Sambut Tantangan di Paris
Liga Champions 18 Oktober 2015, 12:51 -
Marcelo: Berikutnya PSG dan Celta
Liga Champions 18 Oktober 2015, 06:19 -
Walcott Pun Berani Ancam Bayern
Liga Champions 18 Oktober 2015, 05:37 -
Hleb: Cedera Messi Sungguh Mengecewakan
Liga Spanyol 16 Oktober 2015, 14:38
LATEST UPDATE
-
Ambisi Pribadi yang Justru Menelan Patrick Kluivert
Tim Nasional 21 Maret 2025, 15:20 -
Diogo Costa Bocorkan Obrolan dengan Ronaldo Sebelum Hentikan Penalti Eriksen
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:15 -
Tampil Gemilang Musim Ini, Ousmane Dembele Pantas Raih Ballon d'Or?!
Liga Eropa Lain 21 Maret 2025, 14:45 -
Bologna: Bukti Perencanaan Lebih Penting dari Pemain Bintang
Liga Italia 21 Maret 2025, 14:13 -
Maarten Paes di Timnas Indonesia: 14 Kali Kebobolan dari 7 Laga
Tim Nasional 21 Maret 2025, 13:45 -
Padahal Pegang Rekor, Harry Kane Merasa Gol-Golnya Dianggap Remeh
Piala Eropa 21 Maret 2025, 13:45
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39