Jadwal Liga Champions Matchday Ketiga: Siaran Langsung di SCTV dan Vidio
Asad Arifin | 3 November 2020 07:56
Bola.net - Jadwal matchday ketiga fase grup Liga Champions 2020/2021. Empat laga akan disiarkan langsung di SCTV dan sisanya bisa Bolaneters saksikan secara live streaming di Vidio.
Salah satu laga seru yang terjadi di matchday ketiga adalah Real Madrid vs Inter Milan. Kedua tim sedang membutuhkan poin penuh untuk bisa bersaing di klasemen Grup B.
Real Madrid kini berada di dasar klasemen Grup B dengan satu poin. Sedangkan, Inter Milan baru punya dua poin. Kedua tim harus mengejar Shakhtar yang kini duduk di puncak klasemen dengan empat poin.
Selain itu, ada duel Atalanta vs Liverpool di Grup D. Kedua tim kini berada di posisi paling atas grup. Liverpool selalu menang pada dua laga awal, sedangkan Atalanta sudah punya raihan empat poin.
Menanti Respon Barcelona dan Manchester United
Barcelona punya wajah berbeda di Liga Champions dengan La Liga. Satu sisi mereka hanya mendapat dua poin dari empat laga terakhir di La Liga, sisi yang lain klub asal Catalan meraih enam poin di Liga Champions.
Setelah menang atas Fevencvaros dan Juventus, Barcelona akan ditantang Dynamo Kiev pada matchday ketiga. Duel ini akan digelar di Camp Nou. Momen yang baik bagi Barcelona untuk merespon segala keraguan.
Seperti Barcelona, Manchester United juga punya dua wajah. Setan Merah menang pada dua laga di Liga Champions, tetapi sulit bersaing ketika bermain di Premier League.
Pada matcday ketiga, United akan menjalani lawatan ke Turki. Bruno Fernandes dan kolega, yang baru saja kalah dari Arsenal, akan menantang klub papan atas Turki yakni Istanbul Basakhsehir.
Simak jadwal dan siaran langsung matchday ketiga Liga Champions di bawah ini ya Bolaneters.
Jadwal dan Siaran Liga Champions
Rabu, 04 November 2020
- 00:55 Lokomotiv Moscow vs Atletico Madrid (Siaran Langsung SCTV)
- 00:55 Shakhtar Donetsk vs M’gladbach (Live streaming Vidio)
- 03:00 Salzburg vs Bayern Munchen (Live streaming Vidio)
- 03:00 Real Madrid vs Inter Milan (Siaran Langsung SCTV)
- 03:00 Manchester City vs Olympiakos (Live streaming Vidio)
- 03:00 FC Porto vs Marseille (Live streaming Vidio)
- 03:00 Midtjylland vs Ajax (Live streaming Vidio)
- 03:00 Atalanta vs Liverpool (Live streaming Vidio)
Jadwal Lainnya
Kamis, 05 November 2020
- 00:55 Zenit vs Lazio (Live streaming Vidio)
- 00:55 Istanbul Basakhsehir vs Manchester United (Siaran Langsung SCTV)
- 03:00 Chelsea vs Rennes (Live streaming Vidio)
- 03:00 Sevilla vs Krasnodar (Live streaming Vidio)
- 03:00 Club Brugge vs Dortmund (Live streaming Vidio)
- 03:00 Barcelona vs Dynamo Kiev (Siaran Langsung SCTV)
- 03:00 Ferencvaros vs Juventus (Live streaming Vidio)
- 03:00 RB Leipzig vs PSG (Live streaming Vidio)
Baca Ini Juga:
- Situasi Skuad Inter Milan: Romelu Lukaku Fix Absen, Alexis Sanchez Meragukan
- Arturo Vidal Siap Hadapi Real Madrid Sebagai Pemain Barcelona
- Pengakuan, Antonio Conte Pernah Didekati Real Madrid
- Tantang Real Madrid, Inter Milan Dipastikan Tanpa Romelu Lukaku
- Real Madrid vs Inter Milan: Ada Bibit Psywar antara Sergio Ramos dan Antonio Conte
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Jelang Duel di Liga Champions, Klopp Lempar Pujian untuk Atalanta
Liga Champions 2 November 2020, 23:27 -
Update Cedera Thiago, Matip, dan Keita, Bisakah Bela Liverpool Lawan Atalanta?
Liga Champions 2 November 2020, 22:23 -
Data dan Fakta Liga Champions: Real Madrid vs Inter Milan
Liga Champions 2 November 2020, 17:04 -
Prediksi Real Madrid vs Inter Milan 4 November 2020
Liga Champions 2 November 2020, 17:03 -
Data dan Fakta Liga Champions: Manchester City vs Olympiakos
Liga Champions 2 November 2020, 17:02
LATEST UPDATE
-
Cristiano Ronaldo Tanggapi Selebrasi 'Siu' Rasmus Hojlund: Bukan Masalah
Piala Eropa 23 Maret 2025, 07:30 -
Barcelona Fokus Rekrut Striker Baru, Luis Diaz Jadi Target Utama
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 07:15 -
Chelsea Siapkan Lima Wonderkid untuk Masa Depan Klub
Liga Inggris 23 Maret 2025, 07:02 -
Masa Depan Luka Modric: Impian Pensiun di Real Madrid
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 07:00 -
Alexander Isak vs Julian Alvarez: Siapa yang Cocok untuk Liverpool?
Liga Inggris 23 Maret 2025, 06:45 -
Perkiraan Susunan Pemain Juventus Andai Jadi Dilatih Roberto Mancini
Liga Italia 23 Maret 2025, 06:30 -
Marcus Rashford Harus Kembali ke Manchester United
Liga Inggris 23 Maret 2025, 06:02 -
Phil Foden di Bawah Tekanan: Kesulitan di Klub, Main Buruk di Timnas Inggris
Piala Dunia 23 Maret 2025, 06:00
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39