Jadwal dan Live Streaming Borussia Dortmund vs Barcelona di Vidio
Ari Prayoga | 18 September 2019 00:02
Bola.net - Borussia Dortmund dan Barcelona bertemu dalam laga matchday perdana Grup F Liga Champions 2019-20 yang digelar di Signal Iduna Park, Rabu (18/9/2019) dini hari WIB.
Dortmund dan Barcelona sama-sama memiliki modal bagus jelang duel ini. Akhir pekan kemarin Die Borussen menghajar tamunya, Bayer Leverkusen dengan skor telak 4-0.
Sementara itu, Barcelona berhasil mengandaskan Valencia dengan skor 5-2 dalam laga lanjutan La Liga di Camp Nou.
Meski demikian, kedua tim juga sama-sama telah menderita kekalahan pada musim ini. Dortmund dikalahkan Union Berlin, sedangkan Barca menyerah dari Athletic Bilbao.
Satu catatan negatif Barcelona adalah mereka sama sekali belum mencatatkan clean sheet pada musim ini. Hal ini bisa dimanfaatkan Dortmund untuk membobol gawang Marc-Andre Ter Stegen.
Saksikan jadwal live streaming pertandingan Borussia Dortmund vs Barcelona Praha di bawah ini.
Jadwal Pertandingan
Rabu, 18 September 2019
Borussia Dortmund vs Barcelona
Venue: Signal Iduna Park
Kick Off: 02.00 WIB
Streaming: Vidio
Live Streaming
Pertandingan antara Borussia Dortmund vs Barcelona ini akan ditayangkan secara langsung dan eksklusif di SCTV.
Jika Bolaneters tidak bisa menonton pertandingan ini melalui layar kaca, Bolaneters bisa mengakses pertandingan ini melalui link streaming dengan mengklik tautan ini.
Untuk mengakses link tersebut, Bolaneters harus memiliki terlebih dahulu akun vidio Premier. Caranya Bolaneters bisa berlangganan akun Vidio Premier ini dengan mengklik tautan berikut.
Jika Bolaneters sudah berlangganan akun vidio Premier, Bolaneters bisa mengakses seluruh pertandingan Liga Champions yang eksklusif disiarkan melalui Vidio.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Direktur PSG: Neymar Masih Bisa Pergi
Liga Spanyol 17 September 2019, 16:20 -
Lionel Messi is Back! Menebak Formasi Dortmund vs Barcelona
Liga Champions 17 September 2019, 12:38 -
3 Pemain yang Pernah Membela Borussia Dortmund dan Barcelona
Editorial 17 September 2019, 12:30 -
Dilema Barcelona: Ansu Fati atau Ousmane Dembele?
Liga Spanyol 17 September 2019, 11:40 -
5 Alasan Borussia Dortmund Bisa Kalahkan Barcelona
Editorial 17 September 2019, 11:15
LATEST UPDATE
-
Kontrak Igor Tudor di Juventus Masih Penuh Misteri
Liga Italia 24 Maret 2025, 05:15 -
Sejarah Pelatih Juventus yang Dipecat di Tengah Musim Sebelum Thiago Motta
Liga Italia 24 Maret 2025, 05:04 -
Man of the Match Timnas Jerman vs Timnas Italia: Moise Kean
Piala Eropa 24 Maret 2025, 04:53 -
Indonesia vs Bahrain: Duel Sengit Perebutan Tiket Piala Dunia 2026
Tim Nasional 24 Maret 2025, 02:07
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39