Jadwal Barcelona Hari Ini, Rabu 13 Maret 2024: Vs Napoli, Wajib Menang!
Dimas Ardi Prasetya | 12 Maret 2024 19:59
Bola.net - Berikut jadwal pertandingan raksasa La Liga Barcelona melawan Napoli pada hari Rabu, 13 Maret 2024.
Duel Barcelona vs Napoli ini merupakan laga leg kedua babak 16 besar Liga Champions 2023/2024. Pertandingan ini akan dilangsungkan di Estadi Olimpic Lluis Companys pada pukul 03.00 WIB.
Barcelona mendapat hasil yang lumayan bagus di leg pertama. Bermain di Naples, mereka meraih hasil imbang 1-1, meski harusnya bisa menang.
Barca kini pasti akan berusaha untuk bisa menang. Apalagi bermain di markas sendiri. Hasil itu jelas bakal meredakan tekanan pada mereka.
Modal Barca menghadapi laga ini juga cukup apik. Mereka menang dua kali dan imbang sekali.
Barca juga punya catatan lumayan bagus ketika menjamu Napoli. Dalam dua pertemuan terakhir mereka menang sekali dan imbang sekali.
Untuk pertandingan ini, Barcelona tak akan bisa diperkuat oleh Frenkie de Jong, Pedri, Gavi, Alejandro Balde, dan Ferran Torres. Mereka akan absen karena cedera.
Prediksi Susunan Pemain
Barcelona (4-3-3): Ter Stegen; Kounde, Ronald Araujo, Cubarsi, Inigo Martinez; Joao Cancelo, Christensen, Gundogan; Yamal, Lewandowski, Raphinha.
Pelatih: Xavi.
Info skuad: Balde (cedera), Gavi (cedera), Pedri (cedera), De Jong (meragukan), Alonso (meragukan).
Napoli (4-3-3): Meret; Di Lorenzo, Ostigard, Juan Jesus, Mazzocchi; Zambo Anguissa, Lobotka, Traore; Politano, Osimhen, Kvaratskhelia.
Pelatih: Francesco Calzona.
Info skuad: Tidak ada pemain absen.
Head to Head
Catatan Pertemuan di European Cup/Liga Champions
Barcelona menang: 1
Seri: 2
Napoli menang: 0.
5 Pertemuan Sejauh Ini
22-02-2024 Napoli 1-1 Barcelona (Liga Champions)
25-02-2022 Napoli 2-4 Barcelona (Liga Europa)
18-02-2022 Barcelona 1-1 Napoli (Liga Europa)
09-08-2020 Barcelona 3-1 Napoli (Liga Champions)
26-02-2020 Napoli 1-1 Barcelona (Liga Champions).
5 Pertandingan Terakhir Barcelona (M-S-M-S-M)
18-02-24 Celta 1-2 Barcelona (La Liga)
22-02-24 Napoli 1-1 Barcelona (Liga Champions)
24-02-24 Barcelona 4-0 Getafe (La Liga)
04-03-24 Bilbao 0-0 Barcelona (La Liga)
09-03-24 Barcelona 1-0 Mallorca (La Liga).
5 Pertandingan Terakhir Napoli (S-S-M-M-S)
22-02-24 Napoli 1-1 Barcelona (Liga Champions)
25-02-24 Cagliari 1-1 Napoli (Serie A)
29-02-24 Sassuolo 1-6 Napoli (Serie A)
04-03-24 Napoli 2-1 Juventus (Serie A)
09-03-24 Napoli 1-1 Torino (Serie A).
Jadwal Barcelona
Kompetisi: Liga Champions
Pertandingan: Barcelona vs Napoli
Stadion: Estadi Olimpic Lluis Companys
Hari,: Rabu, 13 Maret 2024
Kickoff: 03.00 WIB
Siaran langsung: MOJI, Champions TV 1
Live streaming: Vidio - KLIK DI SINI
Klasemen La Liga
Baca Juga:
- Masih Berharap! Joao Cancelo Ingin Dipermanenkan Barcelona
- Barcelona, Awas Bernasib Seperti Sassuolo
- Ini Pemain Napoli yang Ingin Dimiliki Xavi di Barcelona
- Waduh, Perwakilan Bantah Hansi Flick Telah Mendekat Jadi Pelatih Barcelona
- Bos Barcelona Enggan Anggap Napoli Enteng, Waspadai Racikan Taktik Francesco Calzona
- Prediksi Barcelona vs Napoli 13 Maret 2024
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
PSG Siapkan Rp3,4 Triliun untuk Jasa Yamine Lamal, Lepas Gak Nih Barca?
Liga Spanyol 10 Maret 2024, 19:00 -
Jangan Bandingkan Lamine Yamal dengan Lionel Messi
Liga Spanyol 9 Maret 2024, 18:01 -
Satu Hal yang Disesali Xavi Setelah Kemenangan Barcelona atas Mallorca
Liga Spanyol 9 Maret 2024, 17:10 -
Barcelona Mulai PDKT dengan Mason Greenwood
Liga Spanyol 9 Maret 2024, 07:38 -
Man of the Match Barcelona vs Real Mallorca: Lamine Yamal
Liga Spanyol 9 Maret 2024, 05:12
LATEST UPDATE
-
Andai Rajin Latihan, Eden Hazard Bisa Sehebat Ronaldo atau Messi!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 16:30 -
Tekanan di Pundak Patrick Kluivert Saat Timnas Indonesia Jumpa Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 16:23 -
Prediksi Jerman vs Italia 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:59 -
Prediksi Portugal vs Denmark 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:58 -
Prediksi Prancis vs Kroasia 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:57 -
Prediksi Spanyol vs Belanda 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:56 -
Timnas Indonesia: Luka di Sydney, Misi Bangkit di Jakarta
Tim Nasional 21 Maret 2025, 15:46 -
Harry Kane: Thomas Tuchel Jauh Berbeda dari Gareth Southgate
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:45 -
Timnas Indonesia dan Momentum yang Hilang
Tim Nasional 21 Maret 2025, 15:30
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39