Iwobi: Arsenal Tidak Beruntung
Editor Bolanet | 15 September 2016 07:53
Pemain Nigeria punya beberapa kans untuk mencetak gol, namun ia gagal memanfaatkannya dengan baik. Dan usai laga, ia juga mengakui tidak keberatan jika terus diminta oleh Arsene Wenger bermain sedikit lebih mundur.
Saya menghadapi semuanya laga demi laga, seperti ketika masih bermain di tim U-23, tutur Iwobi pada Arsenal Player.
Saya menghadapinya apa adanya dan saya mencoba untuk memberikan yang terbaik. Saya tidak takut dengan lawan, saya hanya coba untuk melakukan apa yang saya bisa dan membantu tim meraih kemenangan.
Saya kira kami bermain bagus dan kami meraih satu poin yang bagus. Kami mampu bangkit dan mampu meraih angka, kami tidak bisa mencetak gol kedua, yang harusnya bisa kami lakukan. Saya kira itu adil, namun kami sedikit tidak beruntung. [initial]
(exp/rer)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Penyesalan Iwobi Gagal Cetak Gol ke Gawang PSG
Liga Champions 14 September 2016, 19:59 -
Ketika Media Italia 'Sulap' Arsenal Menjadi Sassuolo
Open Play 14 September 2016, 19:21 -
Cavani Akui Tampil Buruk Lawan Arsenal
Liga Champions 14 September 2016, 16:43 -
Bacca Beber Alasan Dibalik Kegagalan Transfernya ke PSG
Liga Italia 14 September 2016, 15:45 -
Kecewanya Edinson Cavani Usai Ditahan Imbang Arsenal
Liga Champions 14 September 2016, 15:15
LATEST UPDATE
-
Uji Coba Lawan Afghanistan, Thailand Menang Mudah
Asia 21 Maret 2025, 23:58 -
Bocoran Eks Striker MU: Sir Alex Ferguson Kembali Melatih Akhir Pekan ini!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 23:55 -
Thomas Tuchel Coret 3 Pemain Jelang Laga Inggris vs Albania, Siapa Saja?
Piala Eropa 21 Maret 2025, 23:04 -
5 Pemain Timnas Indonesia yang Bisa Meledak Saat Menghadapi Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 22:01 -
Manchester United Lagi Proses Transfer Striker Tajam Ligue 1 Ini
Liga Inggris 21 Maret 2025, 21:52
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39