Ini Rahasia Arsenal Bantai Ludogorets Menurut Wenger
Editor Bolanet | 20 Oktober 2016 09:59
Kubu The Gunners sendiri sukses tampil spektakuler pada pertandingan pekan ke tiga fase grup Liga Champions dini hari tadi. Menjamu Ludogorets di Emirates Stadium, Tim asal London Utara itu sukses menghajar wakil Bulgaria tersebut dengan skor telak 6-0.
Wenger sendiri percaya bahwa gol cepat Alexis Sanchez menjadi kunci keberhasilan timnya pesta gol pada dini hari tadi. Saya rasa kuncinya adalah kami mencetak gol cepat di awal pertandingan namun sayang kami menurunkan intensitas terlalu cepat beber Wenger kepada website resmi Arsenal.
Sangat lucu sebenarnya karena ketika semakin banyak kami mencetak gol maka kami semakin baik dalam bertahan. Di babak pertama memang betul kami beberapa kali berada dalam bahaya sehingga kami harus bermain lebih ke dalam
Penyerang kami turun ke lini tengah untuk memberikan tekanan kepada mereka, namun kami mendapat bahaya sebanyak dua kali. Kami harus berterima kasih kepada Ospina yang telah menyelamatkan kami dua kali dengan penyelamatan pentingnya itu tandas pelatih berjuluk The Professor tersebut.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ranieri Antara Bangga dan Marah Pada Leicester
Liga Inggris 19 Oktober 2016, 23:57 -
Liga Champions 19 Oktober 2016, 22:08
-
Gelandang Lyon: Buffon Kiper Terhebat Sepanjang Masa
Liga Champions 19 Oktober 2016, 21:54 -
Gusur Xavi, Casillas Cetak Rekor Kemenangan Liga Champions
Liga Champions 19 Oktober 2016, 20:15 -
Potret Guardiola dan Enrique: Dari Kawan Jadi Lawan
Liga Champions 19 Oktober 2016, 18:48
LATEST UPDATE
-
Semangat Menggelora! Justin Hubner Tegaskan Tidak Takut Hadapi Bahrain
Tim Nasional 23 Maret 2025, 18:10
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39