Ini Kunci Barca Hancurkan Roma Tahun 2015 Lalu
Dimas Ardi Prasetya | 3 April 2018 20:50
Bola.net - - Bek AS Roma Kostas Manolas mengungkapkan bahwa timnya bisa dihancurkan oleh pada tahun 2015 lalu karena saat itu sang pelatih salah menerapkan taktik
Barca terakhir kali bertemu dengan Roma pada November 2015 lalu. Saat itu keduanya bertemu di babak penyisihan grup E Liga Champions.
Di pertandingan yang digelar di Camp Nou itu, di babak pertama Barca unggul 3-0. Lalu di babak kedua mereka mencetak tiga gol lagu, sementara Roma hanya bisa mencetak satu gol di menit-menit akhir babak kedua.
Roma pun hancur lebur dengan skor 6-1. Manolas sendiri ikut bermain di pertandingan tersebut secara penuh, 90 menit.
Tengah pekan ini Barca akan kembali bersua Roma. Jelang digelarnya pertandingan itu, Manolas membeberkan apa penyebab kekalahan telak timnya dari Lionel Messi cs tahun 2015 lalu itu.
Berbicara secara taktis, kami salah dalam permainan itu, kata Manolas. Kami mendorong terlalu tinggi dan mereka menemukan ruang dengan mudah, sambungnya pada IL Giornale.
Bek berusia 26 tahun ini kemudian menambahkan, untuk pertandingan kali ini di Camp Nou, skuat Roma tak perlu merasa gentar. Sebab secara kualitas timnya itu sudah lebih kuat ketimbang sebelumnya.
Sekarang kami tidak harus pergi ke sana dengan rasa takut akan kebobolan banyak gol. Kami menghormati Barcelona, tetapi kami sadar akan kekuatan kami, tegasnya.
Kami menunjukkan di babak penyisihan grup bahwa kami tim yang bagus. Wow kami memiliki dua sundulan melawan tim yang sangat kuat. Mereka tim favorit, tetapi ketika Anda bermain 11 lawan 11, Anda tidak pernah tahu, pungkasnya.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Montella Berharap Messi Tak Main Lawan AS Roma
Liga Champions 2 April 2018, 17:35 -
Umtiti Akui Tolak Negosiasi Kontrak Baru dengan Barca
Liga Spanyol 2 April 2018, 17:06 -
Umtiti Hengkang, Barcelona Bajak Wonderkid Atletico Madrid Ini
Liga Spanyol 2 April 2018, 15:19 -
Umtiti Tak Terkejut Jika Neymar Pindah Ke Madrid
Liga Spanyol 2 April 2018, 15:15 -
Imbang Kontra Sevilla, Valverde Akui Barca Kurang Oke
Liga Spanyol 2 April 2018, 15:11
LATEST UPDATE
-
Andai Rajin Latihan, Eden Hazard Bisa Sehebat Ronaldo atau Messi!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 16:30 -
Tekanan di Pundak Patrick Kluivert Saat Timnas Indonesia Jumpa Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 16:23 -
Prediksi Jerman vs Italia 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:59 -
Prediksi Portugal vs Denmark 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:58 -
Prediksi Prancis vs Kroasia 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:57 -
Prediksi Spanyol vs Belanda 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:56 -
Timnas Indonesia: Luka di Sydney, Misi Bangkit di Jakarta
Tim Nasional 21 Maret 2025, 15:46 -
Harry Kane: Thomas Tuchel Jauh Berbeda dari Gareth Southgate
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:45 -
Timnas Indonesia dan Momentum yang Hilang
Tim Nasional 21 Maret 2025, 15:30
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39