Ini Alasan Chicharito Pilih Gabung Leverkusen
Editor Bolanet | 1 September 2015 05:33
Chicharito mengatakan bahwa ia sudah pernah merasakan sengitnya persaingan di Premier League dan La Liga. Ia ingin merasakan petualangan baru dengan bermain di Bundesliga yang memiliki atmosfer pertandingan yang luar biasa.
Saya mengenal dua liga terbesar di Eropa; Premier League dan La Liga. Sekarang saya ingin mencari pengalaman di Bundesliga. Saya dengar Jerman memiliki banyak stadion fantastis serta fans yang unik, terang Chicharito di situs resmi Leverkusen.
Lebih lanjut, Chicharito mengatakan bahwa ia memilih Bundesliga karena tradisi permainan menyerang di sana. Ia berharap bisa meraih banyak prestasi bersama Leverkusen nantinya.
Rasanya fantastis saya sekarang bisa bermain bagi klub seperti Leverkusen. Ini bukan klub yang asing bagi saya karena saya mengenalnya di Liga Champions. Leverkusen memberikan kesempatan besar kepada saya dan saya sudah tak sabar untuk meraih banyak hal di sini. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ditekuk Swansea, Smalling Ingin Lampiaskan Dendam Pada Liverpool
Liga Inggris 31 Agustus 2015, 22:56 -
Adnan Januzaj Resmi Menuju Borussia Dortmund
Liga Inggris 31 Agustus 2015, 22:44 -
Neville Klaim Martial Bakal Jadi Perekrutan Bagus Bagi MU
Liga Inggris 31 Agustus 2015, 22:16 -
Lovren: Lupakan Kekalahan Lawan West Ham, Liverpool!
Liga Inggris 31 Agustus 2015, 21:53 -
Sukses Hattrick, Mata Sanjung Rooney
Liga Inggris 31 Agustus 2015, 21:05
LATEST UPDATE
-
Istri Thiago Motta Angkat Bicara Usai Pemecatan Suaminya dari Juventus
Liga Italia 24 Maret 2025, 06:17 -
Inter Berharap Sejarah Terulang Setelah Juventus dan Milan Pecat Pelatih
Liga Italia 24 Maret 2025, 06:01 -
Rekor Buruk Thiago Motta Jadi Faktor Utama Pemecatan
Liga Italia 24 Maret 2025, 05:52 -
Hasil Spanyol vs Belanda: Skor 3-3 (Agg 5-5, 5-4 pen)
Piala Eropa 24 Maret 2025, 05:38 -
Hasil Portugal vs Denmark: Skor 5-2 (aet, 5-3 agg)
Piala Eropa 24 Maret 2025, 05:25 -
Kontrak Igor Tudor di Juventus Masih Penuh Misteri
Liga Italia 24 Maret 2025, 05:15 -
Sejarah Pelatih Juventus yang Dipecat di Tengah Musim Sebelum Thiago Motta
Liga Italia 24 Maret 2025, 05:04 -
Man of the Match Timnas Jerman vs Timnas Italia: Moise Kean
Piala Eropa 24 Maret 2025, 04:53
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39