Hodgson berharap sukses Chelsea Menular ke Timnas
Editor Bolanet | 21 Mei 2012 10:40
Manajer baru The Three Lions itu menyaksikan perjuangan The Blues lawan Bayern Munich akhir pekan kemarin ketika Ashley Cole, Gary Cahill dan Frank Lampard menjadi bintang dalam sukses Chelsea menjadi kampiun Liga Champions.
Dan Hodgson berharap performa di Allianz Arena tersebut bisa menular ke level timnas.
Jika mereka bisa bermain sebagus itu, maka itu akan mendongkrak peluang kami, ucap mantan manajer dan West Brom itu.
Untuk sesaat, sungguh menyenangkan melihat kami di Inggris bisa memenangi drama adu penalti. Itu juga akan jadi pertanda baik untuk masa depan. [initial]
LIGA CHAMPIONS - Reaksi Inggris Atas Kemenangan Chelsea (sun/row)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Liga Champions 20 Mei 2012, 23:00
-
Reaksi Inggris Atas Kemenangan Chelsea
Liga Champions 20 Mei 2012, 20:00 -
'Pencapaian Di Matteo Sungguh Fenomenal'
Liga Champions 20 Mei 2012, 19:00 -
Liga Champions 20 Mei 2012, 18:45
-
Kata Para Pahlawan Chelsea Atas Trofi Champions
Liga Champions 20 Mei 2012, 18:27
LATEST UPDATE
-
Harry Kane Kejar Rekor 100 Gol untuk Timnas Inggris, Bisa Kah?!
Piala Dunia 24 Maret 2025, 13:15 -
Demi Jadi Juara Dunia MotoGP, Jorge Martin Ngaku Korbankan Impian Kuliah
Otomotif 24 Maret 2025, 12:59 -
Bintang Muda yang Bersinar di Serie A 2024/2025
Liga Italia 24 Maret 2025, 12:54 -
Kegagalan Proyek Thiago Motta di Juventus dalam Waktu Kurang dari 300 Hari
Liga Italia 24 Maret 2025, 12:45 -
Hattrick Kegagalan Virgil van Dijk dalam 2 Pekan!
Liga Inggris 24 Maret 2025, 12:45 -
Darwin Nunez Jadi Pemain Pertama yang Tinggalkan Liverpool Musim Panas Ini?
Liga Inggris 24 Maret 2025, 12:45
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10 -
Ayah dan Anak yang Bermain untuk Klub yang Sama: Ada Pelatih Timnas Indonesia
Editorial 24 Maret 2025, 11:44 -
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23