Higuain: Saya Menderita di Madrid
Editor Bolanet | 11 September 2013 19:25
Higuain sudah menegaskan keinginannya untuk meninggalkan Real Madrid pada akhir musim lalu. Setelah sempat menjadi rebutan beberapa klub, Higuain akhirnya berlabuh ke San Paolo.
Saya sempat bahagia di Madrid pada momen-momen tertentu tetapi juga tak bahagia pada momen lainnya. Saya menderita karena tidak mendapat waktu bermain dan harus berbagi tempat dengan Karim Benzema. Saya bermain di satu pertandingan dan absen di pertandingan lainnya, terang Higuain kepada La Sexta.
Meski secara pribadi merasa tertekan, Higuain tetap mengaku mendapatkan banyak dukungan dari para Madridista. Ia senang karena kemudian bisa mendapatkan dukungan besar dari fans .
Fans di Napoli menunjukkan dukungan mereka kepada saya setiap hari. Namun fans Madrid juga selalu mendukung saya selama tujuh tahun saya di sana. (foti/hsw)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Maldini: Ancelotti Tahu Madrid Bukan Klub Yang Sabar
Liga Spanyol 10 September 2013, 22:06 -
'Casillas Separuh Jalan Tentukan Masa Depannya'
Liga Spanyol 10 September 2013, 21:31 -
Juventus Disebut Akan Bergerak Untuk Coentrao
Liga Champions 10 September 2013, 21:04 -
22 September, Ronaldo Bergaji Termahal Dunia
Liga Spanyol 10 September 2013, 17:14 -
'Sejak Dulu Perez Selalu Inginkan Buffon, Bukan Casillas'
Liga Spanyol 10 September 2013, 16:58
LATEST UPDATE
-
Man of the Match Inggris vs Albania: Myles Lewis-Skelly
Piala Eropa 22 Maret 2025, 05:11 -
Hasil Inggris vs Albania: Skor 2-0
Piala Eropa 22 Maret 2025, 04:41 -
Pesan Penyemangat Mees Hilgers Untuk Timnas Indonesia Usai Dihajar Australia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 04:32 -
Link Live Streaming Uruguay vs Argentina - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 22 Maret 2025, 03:30 -
Uji Coba Lawan Afghanistan, Thailand Menang Mudah
Asia 21 Maret 2025, 23:58 -
Bocoran Eks Striker MU: Sir Alex Ferguson Kembali Melatih Akhir Pekan ini!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 23:55
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39