Higuain Merasa Terhormat Dengan Minat Juventus
Editor Bolanet | 17 Mei 2013 19:30
Higuain sudah lama disebut menjadi incaran transfer Juve. Musim panas tahun lalu Higuain sudah dikaitkan akan pindah ke Turin namun akhirnya memilih bertahan di Spanyol.
Nicola Higuain, agen Pipita, mengatakan bahwa Juventus adalah klub besar. Nicola juga mengatakan bahwa hubungan Higuain dengan Madrid sudah memburuk.
Juventus sangat mirip dengan Real Madrid. Merupakan sebuah kehormatan besar kami bisa dikaitkan dengan mereka. Suatu hari Madrid menginginkan Gonzalo, tetapi di hari lain mereka tidak lagi menyukainya, ujar sang agen.
Higuain disebut menjadi salah satu nama besar yang dikaitkan dengan Juve. Selain Higuain, ada Zlatan Ibrahimovic dan Luiz Suarez. (foes/hsw)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Bonucci Tak Takut Conte Tinggalkan Juve
Liga Italia 16 Mei 2013, 19:30 -
Hasil Rapat Conte dan Petinggi Juventus
Liga Italia 16 Mei 2013, 18:25 -
Marotta: Ibra Mustahil, Jovetic Mungkin!
Liga Italia 16 Mei 2013, 13:35 -
Dikabarkan Hengkang, Conte Menegaskan Akan Bangun Juve
Liga Italia 16 Mei 2013, 04:15 -
Nasib Conte di Juve Ditentukan Dalam 48 Jam
Liga Italia 15 Mei 2013, 18:42
LATEST UPDATE
-
Julian Alvarez Geram dengan Kontroversi Penalti di Liga Champions
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 01:32 -
Jaap Stam Yakin Jeremie Frimpong Cocok untuk Manchester United
Liga Inggris 23 Maret 2025, 01:02 -
Franck Ribery Ungkap Hampir Kehilangan Kaki Setelah Pensiun
Liga Eropa Lain 23 Maret 2025, 00:32 -
Arsenal Tak Punya Alasan Gagal Juara Jika Datangkan Pemain Ini
Liga Inggris 23 Maret 2025, 00:01 -
Patrick Kluivert Tak Punya Pilihan, Timnas Indonesia Harus Kalahkan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:16 -
Media Belanda Ikut Analisis Peluang Timnas Indonesia ke Piala Dunia 2026
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:02 -
Hadapi Bahrain, Rizky Ridho Disebut Cocok Kembali Berduet dengan Jay Idzes
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:55 -
Rekor Pertemuan Timnas Indonesia vs Bahrain: Saatnya Garuda Bangkit!
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:34 -
Belajar dari Kekalahan, Ini Solusi Pertahanan Timnas Indonesia vs Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:19
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39