Head-to-Head Juventus vs Madrid, Tipis
Editor Bolanet | 25 April 2015 09:37
Selama ini, Juventus dan Madrid telah bentrok 16 kali di pentas Eropa sejak perempat final European Champions Clubs' Cup tahun 1962 silam. Juventus kalah tipis untuk urusan kemenangan, tapi unggul dalam segi gol kontra El Real.
Rekor head-to-head Juventus vs Madrid:
Main: 16
Menang: 7
Seri: 1
Kalah: 8
Gol: 18
Kebobolan: 16.
Pertemuan terakhir Juventus dengan Madrid adalah di fase grup 2013/14. Di edisi musim lalu itu, Juventus takluk 1-2 di Santiago Bernabeu pada matchday 3 dan imbang 2-2 di Turin pada matchday 4.
Musim ini, Juventus dan Madrid harus saling bertarung untuk memperebutkan satu hak tampil di final. Pemenangnya akan menghadapi Barcelona atau Bayern Munich di partai pemungkas. [initial]
Klik Juga:
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Demi Imbula, Juventus Siap Tikung Chelsea
Liga Italia 24 April 2015, 22:24 -
Nedved Tegaskan Juve Tak Kalah Berkualitas Dengan Madrid
Liga Champions 24 April 2015, 21:49 -
Nedved: Juventus Ingin Ciptakan Sejarah
Liga Champions 24 April 2015, 21:19 -
Butragueno: Madrid Incar Kemenangan di Turin
Liga Champions 24 April 2015, 19:34 -
Butragueno Berharap Trio Bintang Madrid Pulih Tepat Waktu
Liga Champions 24 April 2015, 19:02
LATEST UPDATE
-
Lupakan Australia, Timnas Indonesia Fokus Hadapi Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 19:57 -
Bintang Muda RB Leipzig Ini Masuk Daftar Belanja Manchester United
Liga Inggris 22 Maret 2025, 17:58 -
Syukurlah Fans MU! Cedera Ayden Heaven Tidak Parah dan Segera Latihan Lagi!
Liga Inggris 22 Maret 2025, 17:50
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39