Hasil Drawing Liga Champions 2014-15
Editor Bolanet | 29 Agustus 2014 00:01
UEFA telah selesai melakukan drawing untuk menentukan penentuan grup klub-klub yang akan bersaing dalam Liga Champions musim 2014/15. Drawing itu dilakukan di Grimaldi Forum, Monaco pada Kamis (28/08). Berikut adalah pembagian pot di Liga Champions musim ini.
Pot A:
Real Madrid
Barcelona
Bayern Munich
Chelsea
Benfica
Atlético Madrid
Arsenal
Porto
Pot B:
Schalke
Borussia Dortmund
Juventus
Paris Saint-Germain
Shakhtar Donetsk
Basel
Zenit St Petersburg
Manchester City
Pot C:
Bayer Leverkusen
Olympiakos
CSKA Moskow
Ajax Amsterdam
Liverpool
Sporting Lisbon
Galatasaray
Athletic Bilbao
Pot D:
Anderlecht
AS Roma
APOEL
BATE
Ludogorets
Maribor
AS Monaco
Malmö
Drawing ini masih dipimpin oleh Sekjen UEFA Gianni Infantino. Iker Casillas dan Karl-Heinz Riedle serta Giorgio Marchetti membantu memilih tim-tim yang menempati Pot A.
Fernando Hierro dipanggil untuk mengundi klub-klub yang berada di Pot B. Untuk mengundi tim-tim dari Pot C, dipanggil legenda Madrid yang lain; Manuel Sanchis. Yang terakhir, Francisco Gento dipanggil untuk mengundi Pot D.
Berikut adalah hasil drawing fase grup Liga Champions untuk musim 2014-15.
Grup A
- Atletico Madrid (Spanyol)
- Juventus (Italia)
- Olympiakos (Yunani)
- Malmo (Swedia)
Grup B
- Real Madrid (Spanyol)
- FC Basel ( Swiss)
- Liverpool (Inggris)
- Ludogorets (Bulgaria)
Grup C
- Benfica (Portugal)
- Zenit St Petersburg (Rusia)
- Bayer Leverkusen (Jerman)
- AS Monaco
Grup D
- Arsenal (Inggris)
- Borussia Dortmund (Jerman)
- Galatasaray (Turki)
- Anderlecht (Belgia)
Grup E
- Bayern Munich (Jerman)
- Manchester City (Inggris)
- CSKA Moskow (Rusia)
- AS Roma (Italia)
Grup F
- Barcelona (Spanyol)
- PSG (Paris)
- Ajax Amsterdam (Belanda)
- APOEL (Siprus)
Grup G
- Chelsea (Inggris)
- Schalke (Jerman)
- Sporting Lisbon (Portugal)
- Maribor (Slovenia)
Grup H
- Porto (Portugal)
- Shakhtar Donetsk (Ukraina)
- Athletic Bilbao (Spanyol)
- Bate Borisov (Belarusia)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ronaldo Akui Cedera di Final Liga Champions
Liga Spanyol 28 Agustus 2014, 22:50 -
Ronaldo: Di Kepala Saya, Saya Lebih Baik Ketimbang Messi
Liga Spanyol 28 Agustus 2014, 20:45 -
Ronaldo: Saya Tak Punya Hubungan Buruk Dengan Messi
Liga Spanyol 28 Agustus 2014, 20:15 -
Ronaldo: Tak Ada Rivalitas Dengan Lionel Messi
Liga Spanyol 28 Agustus 2014, 19:50 -
'Di Maria Lelah Diminta Terus Beri Bukti di Real Madrid'
Liga Spanyol 28 Agustus 2014, 17:20
LATEST UPDATE
-
Perkiraan Susunan Pemain Juventus Andai Jadi Dilatih Roberto Mancini
Liga Italia 23 Maret 2025, 06:30 -
Marcus Rashford Harus Kembali ke Manchester United
Liga Inggris 23 Maret 2025, 06:02 -
Phil Foden di Bawah Tekanan: Kesulitan di Klub, Main Buruk di Timnas Inggris
Piala Dunia 23 Maret 2025, 06:00 -
Sebut Inggris Bermain karena Takut Gagal, Thomas Tuchel Dituding Naif!
Piala Eropa 23 Maret 2025, 05:45 -
Franck Ribery Masih Merasa Ballon d'Or 2013 Miliknya
Liga Champions 23 Maret 2025, 05:32 -
Arsenal Bersiap Jual Tujuh Pemain untuk Perkuat Tim di Musim Depan
Liga Inggris 23 Maret 2025, 05:15 -
Cristiano Ronaldo Tak Masalah Rasmus Hojlund Tiru Selebrasinya
Piala Eropa 23 Maret 2025, 05:02
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39