Hari Ini di Anfield Setahun Lalu, Liverpool 4-0 Barcelona
Gia Yuda Pradana | 7 Mei 2020 11:36
Bola.net - Liverpool meraih gelar Liga Champions mereka yang keenam musim 2018/19 lalu. Namun, langkah mereka menuju ke sana tak sepenuhnya mulus.
Salah satu rintangan terberat dihadapi Liverpool di babak semifinal. Pasukan Jurgen Klopp nyaris tersingkir oleh Barcelona. Mereka tumbang 0-3 oleh satu gol Luis Suarez dan dua gol Lionel Messi di Camp Nou pada leg pertama.
Namun, Liverpool mampu membalikkan keadaan.
Pada leg kedua di Anfield, 7 Mei tahun lalu, Liverpool menciptakan keajaiban. Mereka memperagakan salah satu aksi comeback terbaik dalam sejarah.
Empat Gol Tanpa Balas
Divock Origi membuka keunggulan Liverpool di menit ke-7. Setelah itu, dua gol beruntun Georginio Wijnaldum menit 54 dan 56 membuat agregat sama kuat.
Di menit 79, berawal dari corner cepat Trent Alexander-Arnold, Origi mencetak gol keduanya. Liverpool menang empat gol tanpa balas.
Liverpool membalikkan keadaan. Mereka lolos ke final dengan agregat 4-3.
Bagaimana Bisa?
Luar biasa!
Baca juga artikel-artikel lainnya:
- Daftar 20 Pemain Paling Berharga di Ligue 1 Saat Ini
- Daftar 20 Pemain Paling Berharga di Bundesliga Saat Ini
- Daftar 20 Pemain Paling Berharga di Premier League Saat Ini
- Daftar 20 Pemain Paling Berharga di La Liga Saat Ini
- Daftar 20 Pemain Paling Berharga di Serie A Saat Ini
- Messi vs Ronaldo: Siapa Raja Hattrick Sesungguhnya?
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Kesaksian Fabregas Soal Camavinga: Pemain yang Brutal!
Liga Eropa Lain 6 Mei 2020, 22:19 -
Fabregas: Gaya Main Mbappe Cocok Dengan Real Madrid
Liga Inggris 6 Mei 2020, 21:49 -
Hari Ini, Barcelona Lakukan Tes Covid-19 untuk Semua Pemain
Liga Spanyol 6 Mei 2020, 19:23 -
Prediksi Fabregas Soal Hazard di Madrid: Masa Depannya Cerah
Liga Spanyol 6 Mei 2020, 18:26
LATEST UPDATE
-
Reaksi Bijak Marselino Ferdinan Usai Timnas Indonesia Dipermak Australia 1-5
Tim Nasional 21 Maret 2025, 07:18 -
Vinicius, Raphinha, Rodrygo: Perburuan Bintang Baru Brasil Pasca Neymar
Amerika Latin 21 Maret 2025, 06:34 -
Italia Ukir Rekor Buruk Usai Kalah dari Jerman
Piala Eropa 21 Maret 2025, 06:22 -
Italia Kesulitan Hadapi Bola Udara Jerman
Piala Eropa 21 Maret 2025, 06:04 -
Man of the Match Italia vs Jerman: Joshua Kimmich
Piala Eropa 21 Maret 2025, 06:01 -
Man of the Match Belanda vs Spanyol: Jeremie Frimpong
Piala Eropa 21 Maret 2025, 05:55 -
Calafiori Cedera, Italia dan Arsenal Dibayangi Kekhawatiran
Piala Eropa 21 Maret 2025, 05:52
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39 -
5 Target Alternatif untuk Man Utd Setelah Gagal Rekrut Geovany Quenda
Editorial 19 Maret 2025, 12:40