Hareide: Entengkan Kami, Juventus Pasti Menyesal
Editor Bolanet | 16 September 2014 11:05
Malmo akan menghadapi Juventus di Turin pada matchday pertama, Rabu (17/9) pukul 01:45 WIB dini hari nanti.
Juventus pasti menganggap ini partai termudah mereka di Grup A, sedangkan melawan Olympiakos dan Atletico yang paling berat, tutur Hareide dalam konferensi pers pralaga seperti dilansir situs resmi UEFA.
Jadi, kami datang ke sini (Turin) untuk coba memberi mereka masalah. Dengan teamwork, kami siap memaksimalkan setiap kesempatan guna meraih hasil paling objektif, pungkas pelatih klub Swedia tersebut.
Satu-satunya pertemuan Juventus dengan wakil Swedia sebelum ini adalah melawan di third qualifying round Liga Champions 2004/05. Waktu itu, Juventus imbang 2-2 di kandang sendiri dan menang 4-1 di Rasundastadion. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ditinggal Buffon, Pacar Baru Alena Masih Tak Jauh-jauh Dari Juve
Bolatainment 15 September 2014, 15:41 -
Evra Terpukau Lihat Atmosfer Juventus Stadium
Liga Italia 15 September 2014, 15:39 -
Terganggu Wasit, Tipuan Freekick Juve Berantakan
Open Play 15 September 2014, 12:14 -
Saingi Juve, Roma Juga Incar Johnson
Liga Italia 15 September 2014, 02:48 -
Pogba Akui Negosiasi Kontrak Dengan Juve
Liga Italia 14 September 2014, 23:25
LATEST UPDATE
-
Celah di Dua Kubu: Indonesia Tanpa Hilgers, Bahrain Kehilangan Bek Kanan
Tim Nasional 23 Maret 2025, 16:29 -
Hasil Lengkap dan Klasemen Pembalap Formula 1 2025
Otomotif 23 Maret 2025, 15:53 -
Update Klasemen Pembalap Formula 1 2025
Otomotif 23 Maret 2025, 15:52 -
Klasemen Sementara Formula 1 2025 Usai Seri China di Shanghai Park
Otomotif 23 Maret 2025, 15:51 -
Mees Hilgers dan SUGBK: Pertemuan yang kembali Tertunda
Tim Nasional 23 Maret 2025, 15:30
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39