Hamsik: Arsenal Mengerikan!
Editor Bolanet | 2 Oktober 2013 12:55
The Gunners menghentikan perlawanan Napoli ketika mereka mencetak dua gol dalam tempo 15 menit pertama. Dan meski tak ada lagi gol yang tercipta setelahnya, kemenangan mutlak 2-0 sudah cukup untuk membawa skuat Arsene Wenger memuncaki klasemen Grup F.
Dan Hamsik dipaksa mengakui kehebatan tuan rumah yang tampil menggila dan mampu memanfaatkan start lamban mereka.
Arsenal sangat mengerikan sejak awal sementara kami sangat buruk. Di laga macam ini, kami tak bisa menghadiahi tim lawan dalam tempo 15 menit, mereka pun mencetak dua gol dan meraih kepercayaan diri, ujar playmaker asal Slovakia itu pada Sky Sport Italia. [initial]
Liga Champions Kian Sengit
(tri/row)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ancelotti Kian Termotivasi Berkat Ejekan Madridista
Liga Champions 1 Oktober 2013, 23:42 -
Wenger Optimis Musim Ini Arsenal Bicara di Eropa
Liga Champions 1 Oktober 2013, 23:25 -
Keyakinan Wenger Kepada Olivier Giroud
Liga Champions 1 Oktober 2013, 21:39 -
Pellegrini: Kami Akan Serang Bayern!
Liga Champions 1 Oktober 2013, 20:15 -
Van Dijk: Barcelona Buat Saya Gembira
Liga Champions 1 Oktober 2013, 17:06
LATEST UPDATE
-
Reaksi Bijak Marselino Ferdinan Usai Timnas Indonesia Dipermak Australia 1-5
Tim Nasional 21 Maret 2025, 07:18 -
Vinicius, Raphinha, Rodrygo: Perburuan Bintang Baru Brasil Pasca Neymar
Amerika Latin 21 Maret 2025, 06:34 -
Italia Ukir Rekor Buruk Usai Kalah dari Jerman
Piala Eropa 21 Maret 2025, 06:22 -
Italia Kesulitan Hadapi Bola Udara Jerman
Piala Eropa 21 Maret 2025, 06:04 -
Man of the Match Italia vs Jerman: Joshua Kimmich
Piala Eropa 21 Maret 2025, 06:01 -
Man of the Match Belanda vs Spanyol: Jeremie Frimpong
Piala Eropa 21 Maret 2025, 05:55 -
Calafiori Cedera, Italia dan Arsenal Dibayangi Kekhawatiran
Piala Eropa 21 Maret 2025, 05:52
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39 -
5 Target Alternatif untuk Man Utd Setelah Gagal Rekrut Geovany Quenda
Editorial 19 Maret 2025, 12:40