Hadapi Madrid, Allegri Andalkan Dybala
Richard Andreas | 3 April 2018 15:30
Bola.net - - Massimiliano Allegri mengaku sudah menyiapkan senjata khusus saat Juventus menjamu Real Madrid dalam leg pertama perempat final Liga Champions, Rabu (4/4) dini hari nanti. Senjata tersebut bernama Paulo Dybala.
Ya, sejak pulih dari cedera yang cukup panjang, Dybala perlahan kembali menemukan permainan terbaiknya. Terakhir, saat Juventus menjamu AC Milan (3-1) di laga Serie A akhir pekan lalu, Dybala mencetak gol pembuka yang mengantar kemenangan Juventus.
Saya yakin anda melihat pertandingan Sabtu lalu, gol di menit awal yang ia cetak membuktikan bahwa dia sedang dalam performa terbaiknya dan saya yakin dia akan memainkan pertandingan hebat besok (dini hari nanti, Red), ujar Allegri dikutip dari football italia.
Selain soal teknik, Allegri juga menyebut bahwa Dybala sudah semakin berkembang dalam hal mental bermainnya. Hal ini dibuktikan permainan apik Dybala saat Juve menghadapi laga-laga krusial.
Dia sedang dalam performa terbaiknya.
Akhir-akhir ini dia terus berlatih keras dan dia sudah banyak berkembang secara mental, tandas dia.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Buffon Lebih Senang Hadapi Madrid Dalam Dua Leg
Liga Champions 2 April 2018, 19:49 -
Final UCL 2017, Buffon Akui Juve Salah Karena Kepedean
Liga Champions 2 April 2018, 19:29 -
Termasuk Nacho, Real Madrid Boyong Semua Pemain ke Turin
Liga Champions 2 April 2018, 19:07 -
Buffon: Kualitas Casillas Tidak Normal
Liga Champions 2 April 2018, 18:51 -
Kekalahan Milan Jadi Sumber Kebahagiaan Skuat Juve
Liga Italia 2 April 2018, 18:23
LATEST UPDATE
-
Menpora dan Ratu Tisha Jadi Pembicara di Forum PBB, Ini yang Dibahas
Olahraga Lain-Lain 21 Maret 2025, 03:55 -
Link Live Streaming Paraguay vs Chile - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 21 Maret 2025, 03:00 -
Kontrak di Real Madrid Kian Menipis, Antonio Rudiger Cuek!
Liga Spanyol 21 Maret 2025, 01:47 -
Link Live Streaming Kroasia vs Prancis - Perempat Final UEFA Nations League
Piala Eropa 21 Maret 2025, 01:42 -
Link Live Streaming Denmark vs Portugal - Perempat Final UEFA Nations League
Piala Eropa 21 Maret 2025, 01:35 -
Link Live Streaming Italia vs Jerman - Perempat Final UEFA Nations League
Piala Eropa 21 Maret 2025, 01:25 -
Banding Ditolak, Laga Barcelona vs Osasuna Tetap Digelar Pekan Depan
Liga Spanyol 21 Maret 2025, 01:18
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39 -
5 Target Alternatif untuk Man Utd Setelah Gagal Rekrut Geovany Quenda
Editorial 19 Maret 2025, 12:40