Guardiola Pede City Bisa Double Winners
Editor Bolanet | 13 September 2016 11:01
City tengah bersiap menghadapi Borussia Monchengladbach, usai pekan lalu meraih kemenangan 2-1 atas Manchester United di Old Trafford dan Guardiola pede timnya bisa terus mempertahankan momentum positif di Eropa.
United memenangkan Premier League dan masuk final Liga Champions dua kali melawan Barcelona dan Chelsea, jadi mengapa tidak? Mengapa anda tidak bisa menang hari ini dan menang lagi dalam tiga hari? Saya ingin tahu mengapa? tutur Guardiola pada ESPN.
Ini memang menuntut fisik yang bagus, namun sama saja dengan di Spanyol dan Jerman. Saya bisa menjawabnya lebih bagus di Februari nanti, atau Maret, atau April. Namun setelah empat laga Premier League, mengapa anda tidak bisa berkompetisi tiap tiga hari? Saya kira kami bisa. Meski nantinya akan ada banyak pemain yang cedera.
Saya akan coba jujur, meminta kami untuk juara Liga Champions tahun ini, anda harus jadi pelatih yang amat bagus. Saya akan mencoba. Saya akan coba menganalisa semuanya. [initial]
(espn/rer)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Lakoni Debut Bagi City, Bravo Mengaku Tak Tertekan
Liga Inggris 12 September 2016, 23:57 -
Hadapi Gladbach, Guardiola: Mereka Salah Satu Yang Terbaik di Eropa
Liga Champions 12 September 2016, 23:37 -
Sterling Sudah Lupakan Kritikan Fans
Liga Inggris 12 September 2016, 23:15 -
Level Kepedean Sterling Melonjak Berkat Guardiola
Liga Inggris 12 September 2016, 22:54 -
Bikin Performa MU Membaik Lawan City, Herrera Dipuji Mourinho
Liga Inggris 12 September 2016, 22:30
LATEST UPDATE
-
Barcelona Pertimbangkan Ademola Lookman sebagai Alternatif di Lini Serang
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 03:32 -
Tuchel Evaluasi Kemenangan Pertamanya: Inggris Butuh Peningkatan
Piala Dunia 23 Maret 2025, 03:15 -
Juventus Siap Pecat Thiago Motta, Igor Tudor Jadi Kandidat Utama Penggantinya
Liga Italia 23 Maret 2025, 03:03 -
Inter Milan Bidik Arda Guler Jika Gagal Gaet Nico Paz
Liga Italia 23 Maret 2025, 03:02 -
Menepis Anggapan Remeh Liverpool 'Hanya' Mungkin Juara Premier League
Liga Inggris 23 Maret 2025, 02:45 -
Pemain Juventus Sempat Prediksi Thiago Motta Dipecat Usai Dihajar Fiorentina
Liga Italia 23 Maret 2025, 02:32 -
Barcelona Hadapi Krisis Bek Tengah Jelang Laga vs Osasuna
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 02:15 -
Prediksi Formasi Juventus di Bawah Mancini: Vlahovic Makin Kesulitan?
Liga Italia 23 Maret 2025, 02:02 -
Julian Alvarez Geram dengan Kontroversi Penalti di Liga Champions
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 01:32 -
Jaap Stam Yakin Jeremie Frimpong Cocok untuk Manchester United
Liga Inggris 23 Maret 2025, 01:02
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39