Guardiola: Gundogan Pemain Cerdas
Editor Bolanet | 15 September 2016 11:01
Gundogan sendiri akhirnya mendapat kesempatan untuk debut di tim utama The Citizens pada pertandingan Liga Champions kontra Borussia Monchengladbach dini hari tadi. Gelandang Timnas Jerman ini bermain dengan apik selama 81 menit sebelum ia ditarik keluar oleh Guardiola.
Pep sendiri mengaku puas dengan performa Gundogan dan berharap sang pemain bisa terus melanjutkan performanya. Dia [Gundogan] telah menunjukan betapa bagusnya dia meski ia tidak bermain selama tiga atau empat bulan terakhir ungkap Guardiola seperti yang dilansir Soccerway.
Kami memiliki masalah dengan David [Silva] pagi ini. Kami bicara dengan Gundogan dan ia bilang ia sudah siap bermain. Dia adalah pemain yang sangat cerdas. Ia benar-benar tahu bagaimana mengontrol permainannya, namun saya rasa ia belum siap bermain 90 menit penuh
Dia memiliki kualitas yang bagus, baik di kakinya, kepintarannya, ia juga tidak mudah kehilangan bola dan ia benar-benar bagus saat masuk ke kotak penalti lawan. Dia punya kualitas yang besar dan ia akan membantu kami di masa depan. Ia akan menjadi pemain yang penting bagi kami tandas mantan pelatih Bayern Munchen tersebut.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ternyata Ranieri Pernah Nyaris Latih Manchester City
Liga Inggris 14 September 2016, 16:00 -
Guardiola: City Tak Punya Sejarah di Liga Champions
Liga Champions 14 September 2016, 14:39 -
Inilah 20 Klub Terboros Sejak Tahun 2010 Versi CIES
Editorial 14 September 2016, 14:02 -
Shearer: City Bermain Seperti Barcelona
Liga Inggris 14 September 2016, 11:45 -
Matthaus: Tim Racikan Pep Juara Liga Champions, City Belum Tentu
Liga Champions 14 September 2016, 11:22
LATEST UPDATE
-
Palu Sudah Diketuk, Juventus Sahkan Pengangkatan Igor Tudor Usai Pecat Motta
Liga Italia 23 Maret 2025, 23:20
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39