Godin: Lawan Madrid, Atletico Harus Tenang
Editor Bolanet | 24 Mei 2016 08:05
Menurut Godin, kunci untuk memenangkan pertandingan adalah dengan terus menjaga kondisi fisik, agar tim bisa terus bermain prima selama 90 menit - dalam duel yang bakal dihelat di San Siro, Milan.
Kuncinya adalah bermain dengan kondisi fisik terbaik. Kami punya 15 hari untuk mempersiapkan semuanya dengan baik, dan secara mental, anda harus bisa mengendalikan ketegangan yang anda rasakan dan mengatakan pada diri anda sendiri bahwa anda harus menang, tutur Godin pada Mahou.
Lebih dari apapun, kami ingin memenangkannya. Namun kami akan bermain dengan tenang, kami akan coba memberikan yang terbaik dan bermain senyaman mungkin.
Kami sudah menikmati musim yang baik. Kami sudah melakukannya dengan kerja keras dan banyak pengorbanan. Ini adalah hasil kerja sama tim, fans akan bisa menikmati semuanya nanti. [initial]
Baca Juga:
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Varane Cedera, Timnas Prancis Panggil Bek Sevilla
Piala Eropa 23 Mei 2016, 20:04 -
Tak Pikirkan Transfer, Morata Fokus Euro 2016
Liga Inggris 23 Mei 2016, 18:55 -
Ikut Barca, Madrid Mulai Endus Lemos
Liga Spanyol 23 Mei 2016, 15:14 -
Mourinho Datang, De Gea Dipastikan Tak ke Madrid
Liga Inggris 23 Mei 2016, 14:26 -
Griezmann Berharap Torres Cetak Gol Kemenangan di Milan
Liga Champions 23 Mei 2016, 14:14
LATEST UPDATE
-
3 Pemain Bahrain yang Pernah Bikin Gol ke Gawang Timnas Indonesia
Tim Nasional 24 Maret 2025, 11:20 -
Begini Nasib 5 Pemain Pinjaman Chelsea
Liga Inggris 24 Maret 2025, 11:15 -
Myles Lewis-Skelly Bisa Jadi Ashley Cole Berikutnya
Piala Eropa 24 Maret 2025, 11:08 -
Spalletti: Italia Tunjukkan Wajah Baru, Tapi Masih Ada yang Harus Dipelajari
Piala Eropa 24 Maret 2025, 11:07 -
Jesse Lingard Ungkap Aturan Ketat dari Wayne Rooney di Manchester United
Liga Inggris 24 Maret 2025, 10:49 -
Disingkirkan Jerman jadi Pelajaran Berharga Italia, Kok Bisa?
Piala Eropa 24 Maret 2025, 10:43 -
Bahaya Laten Bola Mati Timnas Bahrain
Tim Nasional 24 Maret 2025, 10:38
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39