Garcia: CSKA Terkuat di Grup E
Editor Bolanet | 17 September 2014 15:31
CSKA sudah memainkan tujuh pertandingan musim ini, sedangkan kami baru dua. Sekarang, mereka adalah tim terkuat di Grup E, kata Garcia dalam konferensi pers pralaga seperti dilansir situs resmi UEFA.
Sejujurnya, tak ada tim lemah di kompetisi selevel Liga Champions. Sama sekali tidak ada. CSKA bahkan bisa dibilang lebih berpengalaman di turnamen ini karena tampil di fase grup setiap tahun. Para pemainnya juga penuh talenta dan mereka memiliki kecepatan serta pertahanan yang kuat, imbuhnya.
Pada partai Grup E lainnya, Bayern Munich menjamu Manchester City di Allianz Arena.
Pada matchday berikutnya, 30 September mendatang, Roma bertandang ke markas The Citizens, sedangkan CSKA menerima kunjungan Bayern di Rusia. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Galeri: Persiapan Bayern Munich Ladeni Manchester City
Open Play 16 September 2014, 23:37 -
Preview: Bayern Munich vs Man City, Hapus Trauma
Liga Champions 16 September 2014, 17:32 -
Milner: Manchester City Tak Takut Bayern Munich
Liga Champions 16 September 2014, 16:45 -
Milner: Manchester City Harus Buktikan Diri di Liga Champions
Liga Champions 16 September 2014, 16:20 -
Pellegrini Sebut Arsenal Tak Layak Masuk Pot 1 UCL
Liga Champions 16 September 2014, 13:36
LATEST UPDATE
-
Link Live Streaming Uruguay vs Argentina - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 22 Maret 2025, 03:30 -
Uji Coba Lawan Afghanistan, Thailand Menang Mudah
Asia 21 Maret 2025, 23:58 -
Bocoran Eks Striker MU: Sir Alex Ferguson Kembali Melatih Akhir Pekan ini!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 23:55 -
Thomas Tuchel Coret 3 Pemain Jelang Laga Inggris vs Albania, Siapa Saja?
Piala Eropa 21 Maret 2025, 23:04 -
5 Pemain Timnas Indonesia yang Bisa Meledak Saat Menghadapi Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 22:01 -
Manchester United Lagi Proses Transfer Striker Tajam Ligue 1 Ini
Liga Inggris 21 Maret 2025, 21:52
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39