Galliani Ingin Tukar Balo Dengan Messi Atau Neymar
Editor Bolanet | 24 Oktober 2013 21:15
Sebenarnya Balo hanya berniat melakukan kunjungan singkat. Akan tetapi entah kenapa ia kemudian menghabiskan sekitar 15 menit di ruang ganti Blaugrana.
Menurut berbagai sumber, Balo ngobrol panjang lebar bersama Neymar. Balo dan memang menjadi dekat ketika sama-sama berpartisipasi di Piala Konfederasi lalu.
Ditanya soal hal itu, Wakil Presiden Milan Adriano Galliani tak mau menanggapinya dengan serius. Kunjungan Balo itu memang hanya berselang satu hari setelah agennya, Mino Raiola, mengumumkan bahwa Balo tak betah dengan semua publisitas di Italia.
Balotelli mengunjungi ruang ganti Barca? Baiklah, mari kita bertukar pemain. Mereka boleh memilih siapa yang akan diberikan kepada kami; Pemain Argentina (Lionel Messi) atau Brasil (), canda Galliani. (tri/hsw)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Rijkaard: Deco Dan Ronaldinho Cinta Messi
Liga Spanyol 23 Oktober 2013, 23:38 -
El Clasico, Barca Siapkan Mozaik Khusus di Camp Nou
Bolatainment 23 Oktober 2013, 23:10 -
Pique: Laga El Clasico Bisa Jadi Titik Balik
Liga Champions 23 Oktober 2013, 22:49 -
Kaka: Madrid Akan Menangkan El Clasico 2-1
Liga Champions 23 Oktober 2013, 22:23 -
Liga Spanyol 23 Oktober 2013, 21:33
LATEST UPDATE
-
Andai Rajin Latihan, Eden Hazard Bisa Sehebat Ronaldo atau Messi!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 16:30 -
Tekanan di Pundak Patrick Kluivert Saat Timnas Indonesia Jumpa Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 16:23 -
Prediksi Jerman vs Italia 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:59 -
Prediksi Portugal vs Denmark 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:58 -
Prediksi Prancis vs Kroasia 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:57 -
Prediksi Spanyol vs Belanda 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:56 -
Timnas Indonesia: Luka di Sydney, Misi Bangkit di Jakarta
Tim Nasional 21 Maret 2025, 15:46
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39