Gagal Lewati Atletico, Martino Siap Dicap Gagal
Editor Bolanet | 2 April 2014 07:29
Raksasa Catalan gagal menaklukan Los Rojiblancos untuk keempat kalinya di musim ini, mereka hanya bisa bermain imbang 1-1 di leg pertama yang berlangsung di Camp Nou (02/04).
Tidak mencapai semifinal, maka itu berarti saya mengalami kegagalan, tutur Martino menurut laporan TVE.
Kami pantas mendapat lebih di leg pertama, namun saya percaya diri melihat cara kami bermain. Kami menunjukkan intensitas selama 90 menit, pungkasnya.
Barca kebobolan terlebih dahulu melalui di laga yang digelar dini hari tadi. Beruntung kemudian tampil jadi pahlawan dengan mencetak gol penyeimbang. [initial]
(tve/rer)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Demi Costa, Mourinho Lego Luiz
Liga Inggris 1 April 2014, 23:29 -
Ibrahimovic Tegaskan Kekuatan PSG Sudah Berlipat Ganda
Liga Champions 1 April 2014, 22:28 -
Bojan Krkic Masih Belum Pikirkan Kembali ke Barca
Liga Eropa Lain 1 April 2014, 19:41 -
Deulofeu Dukung Martinez Jadi Pelatih Barca Selanjutnya
Liga Champions 1 April 2014, 19:29 -
Falcao Bangga Atletico Mampu Ungguli Real dan Barca
Liga Spanyol 1 April 2014, 16:40
LATEST UPDATE
-
Prediksi Formasi Juventus Era Igor Tudor: 3-4-2-1 atau 3-4-1-2?
Liga Italia 24 Maret 2025, 21:58 -
Lepas Christian Eriksen, MU Bakal Kejar Gelandang Newcastle Ini?
Liga Inggris 24 Maret 2025, 21:06 -
Profil Igor Tudor: Kembalinya Sang Mantan ke Juventus
Liga Italia 24 Maret 2025, 20:51 -
Manchester United Hidupkan Minat Pada Bomber Ajax Ini?
Liga Inggris 24 Maret 2025, 20:39
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10 -
Ayah dan Anak yang Bermain untuk Klub yang Sama: Ada Pelatih Timnas Indonesia
Editorial 24 Maret 2025, 11:44 -
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23