Final Der Klassiker, Muller Sebut Bayern Siap Tempur
Editor Bolanet | 25 Mei 2013 07:10
Stadion Wembley akan menjadi saksi bisu ambisi dua tim Bundesliga, yang berniat menjadi penguasa (kompetisi) Eropa pada musim ini. Sebelum menembus final, Bayern Munich sukses melewati Barcelona FC di babak semifinal. Sementara Robert Lewandowski dkk sukses melukai Real Madrid dengan agregat tipis 4-3.
Muller yang menjadi pemain krusial bagi Bayern dalam dua empat laga terakhir di Liga Champions, mengatakan timnya telah siap dan termotivasi untuk pulang ke Allianz Arena dengan membawa trofi.
Kami telah berlatih keras dan saya pikir Bayern tak memiliki kelemahan di setiap lini. Para pemain bersemangat menjelang laga final dan bertekad meraih penghargaan tertinggi bagi klub, ujar Muller seperti dilansir Uefa.
Jadwal Bayern terbilang padat, namun kami sanggup melewatinya tanpa kebobolan; kami sangat siap untuk laga esok hari, tandasnya.[initial]
Road to Wembley - Perpaduan Komposisi Terbaik Der Klassiker (uefa/rdt)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
7 Bintang Final Liga Champions Yang Berpotensi Hengkang ke EPL
Editorial 24 Mei 2013, 21:38 -
Tradisi Final Senegara Lebih Memihak Dortmund
Liga Champions 24 Mei 2013, 16:06 -
Fokus Final, Ribery Tunda Perpanjangan Kontrak
Liga Champions 24 Mei 2013, 12:11 -
Schweini Termotivasi Kekalahan Atas Chelsea
Liga Champions 24 Mei 2013, 11:10 -
Wolfsburg Juara Liga Champions Putri
Liga Champions 24 Mei 2013, 11:06
LATEST UPDATE
-
Badai di Australia, Pelangi di SUGBK?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 17:00 -
Jadwal Lengkap Premier League 2024/2025 di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 23 Maret 2025, 16:58 -
Celah di Dua Kubu: Indonesia Tanpa Hilgers, Bahrain Kehilangan Bek Kanan
Tim Nasional 23 Maret 2025, 16:29 -
Hasil Lengkap dan Klasemen Pembalap Formula 1 2025
Otomotif 23 Maret 2025, 15:53 -
Update Klasemen Pembalap Formula 1 2025
Otomotif 23 Maret 2025, 15:52
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39