'Final Champions Buktikan Kekuatan Spanyol'
Editor Bolanet | 21 Mei 2014 08:23
Beberapa pengamat tahun lalu menyebut kekuatan di Eropa mulai bergeser setelah melihat duo Bundesliga menjadi finalis Liga Champions.
Namun Di Maria berkeras La Liga telah berhasil menunjukkan supremasi mereka tahun ini.
Saya pikir Final Spanyol ini menunjukkan perkembangan sepakbola Spanyol, kekuatan yang sudah ada semenjak beberapa tahun silam, tutur Di Maria menurut laporan reporter.
Ini akan menjadi pertandingan yang bagus sekaligus berat karena melawan Atletico Madrid. Kami akan berusaha sebaik mungkin untuk menampilkan yang terbaik, tutupnya.
Madrid terakhir kali menjadi juara Liga Champions pada tahun 2002. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ancelotti: Final Liga Champions Akan Berjalan Seimbang
Liga Champions 20 Mei 2014, 23:46 -
Filipe Luis: Lawan Madrid Sulit
Liga Champions 20 Mei 2014, 23:33 -
Suarez: Real Madrid Favorit Juara Liga Champions
Liga Champions 20 Mei 2014, 23:18 -
Ancelotti Bantah Coentrao Bakal Tinggalkan Madrid
Liga Spanyol 20 Mei 2014, 23:03 -
Ramos: Atletico Favorit Juara Liga Champions
Liga Champions 20 Mei 2014, 22:21
LATEST UPDATE
-
Kontrak Igor Tudor di Juventus Masih Penuh Misteri
Liga Italia 24 Maret 2025, 05:15 -
Sejarah Pelatih Juventus yang Dipecat di Tengah Musim Sebelum Thiago Motta
Liga Italia 24 Maret 2025, 05:04 -
Man of the Match Timnas Jerman vs Timnas Italia: Moise Kean
Piala Eropa 24 Maret 2025, 04:53 -
Indonesia vs Bahrain: Duel Sengit Perebutan Tiket Piala Dunia 2026
Tim Nasional 24 Maret 2025, 02:07
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39