Filipe Luis: Sulit Patahkan Dominasi Madrid
Editor Bolanet | 23 Desember 2014 08:22
Tim asuhan Carlo Ancelotti baru saja memenangkan gelar juara Liga Champions mereka yang ke-10 musim lalu dan menutup tahun 2014 dengan menjadi juara Piala Dunia Antarklub di Maroko.
Akan sangat sulit untuk menyingkirkan mereka dari kompetisi mana pun. Rasa percaya diri mereka sedang sangat tinggi dan La Decima sudah membantu tim melepaskan beban yang ada di pundak mereka, tutur Luis pada Marca.
Hal tersebut, ditambah dengan kualitas yang ada di dalam skuat mereka, akan membuat tim menjadi kekuatan yang sulit untuk ditandingi, pungkasnya. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Juanfran: Tak Pernah Mudah Bersaing Dengan Real Madrid dan Barcelona
Liga Spanyol 22 Desember 2014, 22:32 -
Perez: Ancelotti Bisa Jadi Fergie-nya Real Madrid
Liga Spanyol 22 Desember 2014, 19:30 -
Inilah Harapan Ronaldo Untuk Tahun 2015
Liga Spanyol 22 Desember 2014, 17:02 -
Bolatainment 22 Desember 2014, 16:16
-
Liverpool Idamkan Fabio Coentrao
Liga Inggris 22 Desember 2014, 15:25
LATEST UPDATE
-
Thomas Tuchel Coret 3 Pemain Jelang Laga Inggris vs Albania, Siapa Saja?
Piala Eropa 21 Maret 2025, 23:04 -
5 Pemain Timnas Indonesia yang Bisa Meledak Saat Menghadapi Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 22:01 -
Manchester United Lagi Proses Transfer Striker Tajam Ligue 1 Ini
Liga Inggris 21 Maret 2025, 21:52 -
Dani Pedrosa Jagokan Marc Marquez Tembus 100 Kemenangan di MotoGP Tahun Ini Juga
Otomotif 21 Maret 2025, 17:32
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39