Ferguson: Kali Ini MU Tak Akan Terpeleset Lagi
Editor Bolanet | 31 Agustus 2012 14:01
Berbekal dendamnya itu gaffer asal Skotlandia ini berujar dan menggaransi timnya tak akan terpeleset lagi. Hal itu ia paparkan selepas undian Grup Liga Champions pagi ini di Monaco.
Tak bakal terulang lagi. Kami akan lolos dari kualifikasi grup dan saya akan pastikan hal tersebut, tak akan lagi ada kesalahan bodoh! ujarnya seperti dilansir The Sun.
Kami perlu belajar dari kejutan musim lalu. Kami berpengalaman lawan Galatasaray dan saya masih ingin disambut banner 'Selamat datang di Neraka' di Turki. Ini akan sulit.
Manchester United tergabung dengan (Turki), Sporting Braga (Portugal) dan CFR Cluj (Rumania) dalam Grup H Liga Champions 2012-2013. (sun/lex)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Pembagian Tim Jelang Drawing Liga Champions 2012/13
Liga Champions 30 Agustus 2012, 07:44 -
Sahin Beber Sederet Target Bersama The Reds
Liga Inggris 29 Agustus 2012, 14:45 -
Udinese Terdepak Lagi, Guidolin Mengaku Salah
Liga Champions 29 Agustus 2012, 12:15 -
Udinese Gagal ke Fase Grup Liga Champions
Liga Champions 29 Agustus 2012, 07:17 -
Kebugaran Stabil, Everton Incar Level Eropa
Liga Inggris 28 Agustus 2012, 14:12
LATEST UPDATE
-
Dani Pedrosa Jagokan Marc Marquez Tembus 100 Kemenangan di MotoGP Tahun Ini Juga
Otomotif 21 Maret 2025, 17:32 -
Andai Rajin Latihan, Eden Hazard Bisa Sehebat Ronaldo atau Messi!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 16:30 -
Tekanan di Pundak Patrick Kluivert Saat Timnas Indonesia Jumpa Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 16:23 -
Prediksi Jerman vs Italia 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:59 -
Prediksi Portugal vs Denmark 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:58 -
Prediksi Prancis vs Kroasia 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:57 -
Prediksi Spanyol vs Belanda 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:56
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39