Ferdinand Kecam Penampilan Messi Lawan PSG
Rero Rivaldi | 15 Februari 2017 12:00
Bola.net - - Mantan bek Manchester United, Rio Ferdinand, belum lama ini memberikan kritik pada performa Lionel Messi, ketika menelan kekalahan memalukan dari PSG semalam, dengan mengatakan pemain Argentinna tidak menunjukkan spirit yang benar meski timnya kalah 0-4.
Barcelona benar-benar dibuat mati kutu di Parc des Princes, di mana mereka kini tidak punya banyak kans untuk lolos ke perempat final, mengingat mereka gagal untuk mencetak gol tandang semalam.
Berbicara di BT Sport, Ferdinand mengatakan: Sering kita duduk di sini dan mengatakan 'Messi tidak melakukan apapun' dan kemudian dia membuat kejutan, namun hari ini dia tidak bertarung sama sekali.
Dia adalah pemain yang fantastis, namun semalam dia benar-benar buruk, dia terlihat kesulitan. Dia muncul di posisi yang biasanya anda takkan melihatnya di sana dan kehilangan bola.
Barcelona sendiri akan bermain melawan Leganes di La Liga akhir pekan ini, sebelum mereka menghadapi Atletico Madrid di pekan berikutnya.
Setelah itu, tim masih harus meladeni perlawanan Sporting Gijon dan Celta Vigo, sebelum menjamu PSG di Camp Nou, pada leg kedua yang akan dimainkan pada 9 Maret.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ayala: Barca-nya Pep Berikan Pengaruh Buruk
Liga Inggris 14 Februari 2017, 16:00 -
Lucas Moura: Neymar Tetaplah Neymar
Liga Spanyol 14 Februari 2017, 15:30 -
Thiago Silva: Umtiti Salah Satu Bek Terbaik Dunia
Liga Spanyol 14 Februari 2017, 15:10 -
Infografis: Performa Terbaik Menuju 16 Besar - Messi (1)
Open Play 14 Februari 2017, 15:02 -
Infografis: Performa Terbaik Menuju 16 Besar - Neymar (2)
Open Play 14 Februari 2017, 15:02
LATEST UPDATE
-
Man of the Match Inggris vs Albania: Myles Lewis-Skelly
Piala Eropa 22 Maret 2025, 05:11 -
Hasil Inggris vs Albania: Skor 2-0
Piala Eropa 22 Maret 2025, 04:41 -
Pesan Penyemangat Mees Hilgers Untuk Timnas Indonesia Usai Dihajar Australia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 04:32 -
Link Live Streaming Uruguay vs Argentina - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 22 Maret 2025, 03:30
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39