Ferdinand: Kalahkan Bayern, Kepercayaan Diri Arsenal Meluap-luap
Editor Bolanet | 21 Oktober 2015 08:07
Hal tersebut merupakan pendapat Rio Ferdinand, usai ia melihat The Gunners menang 2-0 atas juara Jerman di Emirates, sekaligus menghidupkan asa tim melaju ke babak 16 besar Liga Champions.
Ferdinand mengatakan pada BT Sport: Cara mereka bermain benar-benar memuaskan dan enak ditonton. Hal tersebut akan membuat mereka mendapatkan suntikan kepercayaan diri yang luar biasa.
Theo Walcott punya beberapa peluang dan mereka benar-benar mencoba mencari celah di pertahanan Bayern.
itu bisa jadi aset yang bagus, dengan adanya seseorang seperti Olivier Giroud. Para bek lawan tentu akan kesulitan jika mereka harus terus bermain dengan intensitas yang amat tinggi. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Blanc Akui Cristiano Ronaldo Pemain Sempurna
Liga Champions 20 Oktober 2015, 23:52 -
Di Maria Tak Sabar Hadapi Real Madrid untuk Pertama Kali
Liga Champions 20 Oktober 2015, 23:32 -
Blanc Sebut Real Madrid Sekarang Lebih Defensif
Liga Champions 20 Oktober 2015, 23:14 -
Skuat MU Sudah Siap Tempur Hadapi CSKA Moscow
Liga Champions 20 Oktober 2015, 22:23 -
Lawan PSG, Ancelotti Sebut Madrid Akan Andalkan Serangan Balik
Liga Champions 20 Oktober 2015, 20:26
LATEST UPDATE
-
Lupakan Australia, Timnas Indonesia Fokus Hadapi Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 19:57 -
Bintang Muda RB Leipzig Ini Masuk Daftar Belanja Manchester United
Liga Inggris 22 Maret 2025, 17:58 -
Syukurlah Fans MU! Cedera Ayden Heaven Tidak Parah dan Segera Latihan Lagi!
Liga Inggris 22 Maret 2025, 17:50
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39