Ferdinand : Higuain Hanya Berbahaya Di Kotak Penalti
Serafin Unus Pasi | 20 April 2017 12:55
Bola.net - - Mantan Bek Manchester United, Rio Ferdinand baru-baru ini memberikan pandangannya seputar striker Juventus, Gonzalo Higuain. Ferdinand mengakui bahwa Higuain merupakan salah satu striker yang paling berbahaya di dunia, namun keganasannya itu hanya berlaku di kotak penalti.
Higuain sendiri merupakan tumpuan lini serang Juventus musim ini. Ia didatangkan dari Napoli dengan harga hampir mencapai 90 juta Euro.
Namun pada pertandingan kontra Barcelona dini hari tadi, Higuain tidak menunjukan ketajamannya di lini serang si Nyonya Tua. Ia tidak memberikan kontribusi yang signifikan saat Si Nyonya Tua ditahan imbang tuan rumah dengan skor 0-0.
Ferdinand sendiri menyebut bahwa minimnya kontribusi Higuain disebabkan karena ia mantan pemain Real Madrid itu hanya berbahaya di sekitar area kotak penalti. Saya sudah pernah menghadapinya beberapa kali dalam karir saya, tutur Ferdinand kepada BT Sports.
Saya selalu berpikir : 'bagian mana dari dirinya yang harus saya waspadai?' Ketika ia memasuki areal kotak penalti maka ia benar-benar berbahaya, namun selebihnya ia tidak berbahaya sama sekali. tutup mantan bek TImnas Inggris tersebut.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Juventus Bidik Winger Cadangan Atletico Madrid
Liga Italia 19 April 2017, 21:07 -
Alves: Barcelona Harus Pertahankan Messi
Liga Spanyol 19 April 2017, 15:00 -
Peringatan Albertini Pada Juve: Awas, Barcelona Yang Berbeda!
Liga Champions 19 April 2017, 13:15 -
Allegri: Dybala Baik-baik Saja
Liga Champions 19 April 2017, 12:48 -
Barca Target Bobol Gawang Juve Lima Kali, Ini Respon Allegri
Liga Champions 19 April 2017, 12:25
LATEST UPDATE
-
Pujian Setinggi Langit Bos Inggris untuk Myles Lewis-Skelly
Piala Dunia 22 Maret 2025, 21:16 -
Cedera Tidak Parah, Alisson Becker Siap Perkuat Liverpool Setelah Jeda
Liga Inggris 22 Maret 2025, 21:00 -
Diincar MU, Striker Eintracht Frankfurt Itu Siap Pindah Klub
Liga Inggris 22 Maret 2025, 20:28 -
Lupakan Australia, Timnas Indonesia Fokus Hadapi Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 19:57
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39