Enrique: Man City Bisa Jadi Lawan Terberat Barca
Editor Bolanet | 16 Desember 2014 04:41
Pelatih Barcelona Luis Enrique mengakui bahwa City adalah tim yang sangat tangguh. Bukan tak mungkin City akan menjadi ujian terberat bagi Barca sepanjang musim ini.
City akan menjadi lawan yang berat, salah satu tim paling tangguh yang akan kami hadapi. Bagi saya, City juga kandidat juara. Kami harus menganalisis kekuatan lawan secara menyeluruh, tapi pertandingan masih digelar Februari mendatang dan banyak yang bisa berubah sampai saat itu datang, ujar Enrique kepada AS.
Enrique menambahkan bahwa pertandingan itu nanti bisa saja berjalan berimbang. Menurut Enrique, City sudah memperkuat tim mereka nyaris di semua level.
Kita lihat saja, saya yakin pertandingan nanti akan berjalan seimbang. Mereka adalah favorit juara, seperti kami. Mereka sudah memperkuat tim secara besar-besaran dan punya banyak level. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Barcelona Tahu Segalanya Tentang Manchester City
Liga Champions 15 Desember 2014, 22:23 -
'Man City Sama Sekali Tidak Suka Bertemu Barca'
Liga Champions 15 Desember 2014, 19:49 -
Hasil Drawing 16 Besar Liga Champions 2014/2015
Liga Champions 15 Desember 2014, 18:36 -
Liga Inggris 15 Desember 2014, 12:43
-
Sagna Tak Yakin Chelsea Akan Kembali Terpeleset
Liga Inggris 15 Desember 2014, 11:38
LATEST UPDATE
-
Perkiraan Susunan Pemain Juventus Andai Jadi Dilatih Roberto Mancini
Liga Italia 23 Maret 2025, 06:30 -
Marcus Rashford Harus Kembali ke Manchester United
Liga Inggris 23 Maret 2025, 06:02 -
Phil Foden di Bawah Tekanan: Kesulitan di Klub, Main Buruk di Timnas Inggris
Piala Dunia 23 Maret 2025, 06:00 -
Sebut Inggris Bermain karena Takut Gagal, Thomas Tuchel Dituding Naif!
Piala Eropa 23 Maret 2025, 05:45 -
Franck Ribery Masih Merasa Ballon d'Or 2013 Miliknya
Liga Champions 23 Maret 2025, 05:32 -
Arsenal Bersiap Jual Tujuh Pemain untuk Perkuat Tim di Musim Depan
Liga Inggris 23 Maret 2025, 05:15 -
Cristiano Ronaldo Tak Masalah Rasmus Hojlund Tiru Selebrasinya
Piala Eropa 23 Maret 2025, 05:02
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39