Enrique Kesampingkan Peran Penting Iniesta
Rero Rivaldi | 7 Desember 2016 12:19
Bola.net - - Luis Enrique mengaku amat senang dengan performa di pertandingan melawan Borussia semalam, namun ia membantah bahwa kehadiran Andres Iniesta telah mendongrak permainan timnya.
Iniesta masuk sebagai pemain pengganti di laga Clasico pekan lalu dan ia turun sebagai starter di pertandingan melawan tim Bundesliga yang berakhir dengan kemenangan 4-0, di mana Arda Turan mencetak hat-trick dan Lionel Messi membuat gol ke-10 di Liga Champions musim ini.
Iniesta sendiri sebelumnya sempat absen karena cedera selama enam pekan dan Barca gagal menang di empat dari tujuh pertandingan.
Namun Enrique mengatakan di ESPN: Statistik di sepakbola kadang sedikit tidak masuk akal. Iniesta adalah pemain yang mampu melewati lawan ketika menguasai bola, menemukan celah untuk mengumpan. Namun tim kami selalu memiliki ide yang sama.
Saya puas dengan sirkulasi bola. Kami bermain di sepanjang laga di hampir daerah lawan.
Menurut saya ini adalah salah satu pertandingan di mana kami bermain amat akurat, dalam hal sirkulasi bola, yang mana ini kabar bagus. Kami ingin terus bermain dengan cara seperti ini, dan di atas semua itu, di Camp Nou.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Usai Ditekuk Bournemouth, Klopp Ajak Liverpool ke Markas Barca
Liga Inggris 6 Desember 2016, 17:30 -
Giggs: Guardiola Hampir Paksa Saya Pensiun Lebih Cepat
Liga Inggris 6 Desember 2016, 15:10 -
Hazard: Sejak Kecil Saya Bermimpi Main di Camp Nou
Liga Champions 6 Desember 2016, 15:00 -
Xavi: Gol Sergio Ramos Tak Adil
Liga Spanyol 6 Desember 2016, 14:50 -
Pelatih Monchengladbach Sedih Neymar Absen
Liga Champions 6 Desember 2016, 14:45
LATEST UPDATE
-
Ancaman Bola Mati untuk Timnas Indonesia: Tutup Celah, Tutup Peluang Lawan
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:59 -
Garuda Terluka, tapi Belum Tumbang: Target 3 Poin di Laga Berikutnya
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:52 -
Calvin Verdonk vs Dean James: Siapa Penguasa Sisi Kiri Garuda?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:42 -
Sinyal Rotasi di Bawah Mistar: Emil Audero Debut Lawan Bahrain?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:33 -
Tiga Serangkai Bahrain: Ancaman buat Timnas Indonesia di Gelora Bung Karno
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:21 -
Jadwal Final Swiss Open 2025: Asa Merah Putih di Pundak Fikri/Daniel
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 08:58 -
Prediksi Jerman vs Italia 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:17 -
Prediksi Portugal vs Denmark 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:15 -
Prediksi Prancis vs Kroasia 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:13
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39