Enrique: Harusnya Barca Dapat Hasil Imbang
Editor Bolanet | 1 Oktober 2014 04:49
Di sisi lain, Barca sangat impresif pada awal musim ini dan bahkan belum pernah kebobolan sama sekali. Namun pertahanan Barca langsung jebol pada 10 menit pertama akibat tendangan David Luiz.
Lionel Messi sempat menyamakan kedudukan tetapi Marco Verratti dan Blaise Matuidi membawa PSG kembali unggul. kemudian memperkecil kedudukan tapi Barca gagal mendapatkan hasil imbang.
Pelatih Barca Luis Enrique menyebut kekalahan itu bukan hasil yang adil. Ia menilai harusnya pertandingan berakhir imbang jika melihat jalannya pertandingan.
Kami menghadapi tim yang levelnya sama. Kami mengalami banyak masalah sepanjang pertandingan dan itu normal dalam situasi semacam ini. Pada akhirnya, saya rasa hasil akhir harusnya imbang. Bagi saya imbang adalah hasil yang adil bagi kedua tim, ujar Enrique seperti dilansir AFP. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Verratti Akui Ada Pembicaraan Dengan Real Madrid dan Bayern
Liga Eropa Lain 30 September 2014, 20:58 -
Messi: Kami Bisa Melangkah Jauh di Liga Champions
Liga Champions 30 September 2014, 19:45 -
Presiden Barcelona Favoritkan PSG Juara Liga Champions
Liga Champions 30 September 2014, 14:11 -
Digosipkan Jadi Alat Barter Dengan PSG, Lichtsteiner Cuek
Liga Italia 30 September 2014, 12:38 -
David Luiz Sanjung Evolusi Barca
Liga Champions 30 September 2014, 11:53
LATEST UPDATE
-
Semangat Menggelora! Justin Hubner Tegaskan Tidak Takut Hadapi Bahrain
Tim Nasional 23 Maret 2025, 18:10 -
Badai di Australia, Pelangi di SUGBK?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 17:00 -
Jadwal Lengkap Premier League 2024/2025 di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 23 Maret 2025, 16:58 -
Celah di Dua Kubu: Indonesia Tanpa Hilgers, Bahrain Kehilangan Bek Kanan
Tim Nasional 23 Maret 2025, 16:29
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39