Enrique Enggan Sebut Suarez Pahlawan Barca
Editor Bolanet | 30 September 2015 10:00
Gol dari Suarez membuat Blaugrana meraih kemenangan kedua mereka secara berutun di La Liga dan Eropa, yang juga menandai kemenangan kedua mereka tanpa Lionel Messi.
Namun Enrique menolak memberikan pujian khusus pada Suarez.
Hari ini kami melihat sikap hebat yang diusung semua pemain. Rotasi membuat kami lebih segar dan semua orang tetap fit hingga laga berakhir, tutur Enrique pada reporter.
Semuanya tetap sama hingga pertandingan berakhir. Lebih mudah untuk menghancurkan ketimbang menciptakan. Saya bangga dengan kemenangan ini. Saya akan merayakannya dengan makam malam bersama keluarga saya. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Martino Akui Dilema Pilih Messi
Liga Spanyol 29 September 2015, 15:46 -
Badai Cedera Tak Pengaruhi Ambisi Roma
Liga Champions 29 September 2015, 14:01 -
Daftar Pemain Absen di Matchday Ke-2 Liga Champions
Editorial 29 September 2015, 13:57 -
Luncurkan Trailer Film, Ronaldo Terobsesi Messi?
Liga Spanyol 29 September 2015, 12:56 -
Performa Apik Bintang Leicester Lewati Ronaldo dan Trio MSN!
Liga Inggris 29 September 2015, 12:47
LATEST UPDATE
-
Lupakan Australia, Timnas Indonesia Fokus Hadapi Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 19:57 -
Bintang Muda RB Leipzig Ini Masuk Daftar Belanja Manchester United
Liga Inggris 22 Maret 2025, 17:58 -
Syukurlah Fans MU! Cedera Ayden Heaven Tidak Parah dan Segera Latihan Lagi!
Liga Inggris 22 Maret 2025, 17:50
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39