El Shaarawy Siap Kembali Saat Hadapi Barcelona
Editor Bolanet | 16 Oktober 2013 00:10
Penyerang internasional itu sudah menepi sejak awal September, usai menderita kerusakan metatarsal di sesi latihan. Ironisnya, cedera tersebut dialaminya ketika sedang dalam tahap pemulihan cedera otot sebelumnya.
Dengan kondisi saat ini, El Shaarawy tampak optimis bisa kembali membela Rossoneri, ketika bertandang ke kandang Blaugrana di awal bulan November mendatang. Hal itu terlihat dari semangat yang ditunjukkannya, jelang pemeriksaan USG di kakinya.
Pekan depan saya akan melakukan tes ultrasound di kaki saya. Tetapi saya sebaiknya sudah kembali, untuk pertandingan menghadapi Barcelona pada 6 November, ujar El Shaarawy.
Di Liga Champions musim ini, Milan telah mengumpulkan empat poin dari dua pertandingan awal. Sementara Barca masih tak terbendung dengan raihan enam poin. Laga pertama kedua tim bakal berlangsung di San Siro, (23/10). [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Iniesta Masih Heran Madrid Campakkan Ozil
Liga Spanyol 15 Oktober 2013, 23:12 -
Spurs Siap Menjarah Bakat Muda Barcelona
Liga Inggris 15 Oktober 2013, 21:40 -
Neymar: Alves dan Barca Buat Saya Seperti di Rumah
Liga Spanyol 15 Oktober 2013, 20:00 -
Liga Spanyol 15 Oktober 2013, 19:40
-
Cegah Dirayu Barca, Gaji De Gea Dinaikkan?
Liga Inggris 15 Oktober 2013, 19:27
LATEST UPDATE
-
Julian Alvarez Geram dengan Kontroversi Penalti di Liga Champions
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 01:32 -
Jaap Stam Yakin Jeremie Frimpong Cocok untuk Manchester United
Liga Inggris 23 Maret 2025, 01:02 -
Franck Ribery Ungkap Hampir Kehilangan Kaki Setelah Pensiun
Liga Eropa Lain 23 Maret 2025, 00:32 -
Arsenal Tak Punya Alasan Gagal Juara Jika Datangkan Pemain Ini
Liga Inggris 23 Maret 2025, 00:01 -
Patrick Kluivert Tak Punya Pilihan, Timnas Indonesia Harus Kalahkan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:16 -
Media Belanda Ikut Analisis Peluang Timnas Indonesia ke Piala Dunia 2026
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:02 -
Hadapi Bahrain, Rizky Ridho Disebut Cocok Kembali Berduet dengan Jay Idzes
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:55 -
Rekor Pertemuan Timnas Indonesia vs Bahrain: Saatnya Garuda Bangkit!
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:34 -
Belajar dari Kekalahan, Ini Solusi Pertahanan Timnas Indonesia vs Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:19
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39