Edu: Wenger Sangat Penting Bagi Arsenal
Editor Bolanet | 3 Maret 2015 03:05
Bermain di depan hadapan pendukungnya sendiri di Emirates Stadium, Arsenal justru dipermalukan Monaco dengan skor 1-3. Kontan saja, Wenger langsung panen kritikan dari segala penjuru.
Namun, Manajer asal Prancis itu mendapatkan pembelaan dari mantan anak asuhnya, Edu. Dikatakannya, Wenger adalah sosok Manajer yang sangat pintar dan penting dalam kesuksesan Arsenal.
Wenger adalah sosok yang sangat penting dalam karir saya dan ia merupakan pelatih yang sangat luar biasa. Ia juga sangat penting bagi Arsenal dan sejarah klub ini, seru Edu pada Sportsbeat.
Ia sudah membela satu klub saja untuk jangka waktu yang sangat lama. Ia adalah sosok pelatih yang sangat pintar, ramah dan luar biasa. Saya sangat menghormati Wenger, tegasnya. [initial]
Baca Juga:
- Dipercaya Usai Tampil Buruk, Giroud Berterima Kasih Pada Wenger
- Wenger Isyaratkan Gabriel Jadi Langganan Starter
- Arsenal Bersiap Lepas Mertesacker
- Wenger: Hidung Coquelin Patah
- Wenger Puji Respon Positif Giroud
- Sikat Everton, Wenger Puji Mental Arsenal
- Usai Dikalahkan Monaco, Wenger Akui Tertekan
- Arsenal Modali Wenger 50 Juta Poundsterling
- Main Buruk Lawan Monaco, Giroud Malu
- Wenger Dukung Piala Dunia 2022 Digelar Pada Musim Dingin
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Bellerin Ngotot Arsenal Bisa Singkirkan Monaco
Liga Inggris 2 Maret 2015, 17:51 -
Hazard Ambisi Bawa Chelsea ke Final Liga Champions
Liga Inggris 2 Maret 2015, 15:44 -
Raih Piala Liga, Hazard Ingin Treble di Chelsea
Liga Inggris 2 Maret 2015, 15:38 -
Eksplosifnya Unit Defensif Chelsea
Liga Inggris 2 Maret 2015, 10:22 -
Pamor Juve di Eropa Kalahkan Barca dan Real Madrid
Liga Champions 2 Maret 2015, 09:28
LATEST UPDATE
-
Uji Coba Lawan Afghanistan, Thailand Menang Mudah
Asia 21 Maret 2025, 23:58 -
Bocoran Eks Striker MU: Sir Alex Ferguson Kembali Melatih Akhir Pekan ini!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 23:55 -
Thomas Tuchel Coret 3 Pemain Jelang Laga Inggris vs Albania, Siapa Saja?
Piala Eropa 21 Maret 2025, 23:04 -
5 Pemain Timnas Indonesia yang Bisa Meledak Saat Menghadapi Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 22:01 -
Manchester United Lagi Proses Transfer Striker Tajam Ligue 1 Ini
Liga Inggris 21 Maret 2025, 21:52
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39