Dybala Terus Dimirip-miripkan Messi, Begini Pendapat Allegri
Rero Rivaldi | 22 November 2017 08:30
Bola.net - - Bos , Massimiliano Allegri, membantah semua opini yang membandingkan Paulo Dybala dan Lionel Messi, jelang pertandingan timnya melawan di Liga Champions.
Setelah masuk sebagai pengganti dan mencetak gol kala tim kalah 2-3 dari Sampdoria, Dybala akan turun sebagai starter di Turin, ketika kedua klub berebut posisi puncak Grup D.
Pemain 24 tahun sempat diragukan usai gagal mengeksekusi dua penalti vital di Oktober, namun Allegri menegaskan anak buahnya tak mengalami masalah tertentu.
Namun demikian, Allegri tak begitu suka ketika Dybala dianggap banyak orang punya kemiripan gaya main dengan kompatriotnya.
Paulo jauh lebih muda dan masih butuh waktu untuk mengembangkan permainannya, jelas Allegri di FFT.
Mereka berdua sama-sama kidal, namun fisik keduanya sangat berbeda dan cara mereka mengalirkan bola di lapangan juga berbeda.
Paulo mengawali musim ini dengan baik, namun ia sempat menurun dengan kegagalan di dua penalti. Tapi pasang surut seperti ini sudah biasa. Dia masih akan terus jadi penendang penalti kami, karena dia akan terus berkembang.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Barca Melawat ke Turin untuk Cari Tiga Poin
Liga Champions 21 November 2017, 23:35 -
Juventus Sudah Seperti Keluarga Sendiri Bagi Chiellini
Liga Italia 21 November 2017, 22:15 -
Bek Juventus Ini Ternyata Seorang Milanisti
Liga Italia 21 November 2017, 21:44 -
Chiellini Tegaskan Scudetto Merupakan Target Utama Juve
Liga Italia 21 November 2017, 21:16 -
Dybala Siap Patuhi Instruksi Allegri Untuk Hemat Energi
Liga Italia 21 November 2017, 20:49
LATEST UPDATE
-
Lupakan Australia, Timnas Indonesia Fokus Hadapi Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 19:57 -
Bintang Muda RB Leipzig Ini Masuk Daftar Belanja Manchester United
Liga Inggris 22 Maret 2025, 17:58 -
Syukurlah Fans MU! Cedera Ayden Heaven Tidak Parah dan Segera Latihan Lagi!
Liga Inggris 22 Maret 2025, 17:50
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39